Follow Us

youtube_channeltwitter

Pasti Nyesal Baru Tahu Sekarang, Membasmi Tikus di Rumah Ternyata Gampang Banget, Modalnya Cuma Cuka

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Sabtu, 26 Juni 2021 | 18:09
Membasmi tikus di rumah ternyata gampang banget. Cuma bermodalkan cuka yang ada di dapur.
Istimewa

Membasmi tikus di rumah ternyata gampang banget. Cuma bermodalkan cuka yang ada di dapur.

Baca Juga: Terbukti Manjur, 5 Tanaman Ini Ampuh Basmi Tikus di Rumah Tanpa Racun

Namun sebenarnya, membuat tikus mati itu bisa saja dengan bahan alami dan caranya juga sangat mudah.

Cara terbaik untuk mengusir dan membasmi tikus di rumah adalah dengan menggunakan cuka, bola-bola kapas dan sarung tangan karet. Tak perlu mahal, namun tikus dipastikan akan segera menghilang dari rumah kita.

Baca Juga: Mulai Sekarang, Jangan Simpan 5 Barang Ini di Kolong Tempat Tidur, Nyawa Seisi Rumah Jadi Taruhannya

Membasmi tikus di rumah ternyata gampang banget. Cuma bermodalkan cuka yang ada di dapur.

Membasmi tikus di rumah ternyata gampang banget. Cuma bermodalkan cuka yang ada di dapur.

Pertama, periksalah seluruh bagian rumah termasuk celah-celah tersembunyi yang ada di rumah kita, seperti di bagian bawah lemari. Pastikan tidak ada sisa remah makanan yang tersembunyi di sudut-sudut celah. Gunakan vacuum cleaner untuk memastikan kebersihannya.

Kemudian pel lah seluruh lantai ruangan Anda dengan menggunakan campuran cuka dan air. Sementara itu siapkan juga bola-bola kapas di tempat berbeda.

Tuang cuka pada bola-bola kapas hingga meresap. Pastikan kita menggunakan sarung tangan plastik untuk menjaga ‘keamanan’ tangan kita.

Baca Juga: Heboh Obat Cacing untuk Covid-19, Ternyata Corona Hilang Cuma dengan Terapi Sederhana Ini

Letakkan bola-bola kapas pada tempat-tempat yang paling sering didatangi tikus. Dapur dan tempat-tempat gelap adalah area yang paling sering didatangi oleh hewan kecil ini.

Pastikan pula kita selalu mengecek bola-bola kapas cuka tersebut. Jika bola-bola kapas sudah megnering dan tidak ada lagi bau cuka tercium, maka segera gantikan kembali bola-bola kapas tersebut dengan cuka.

Baca Juga: Pasti Nyesal Baru Tahu Sekarang, Sering Makan Buah Ini, Hidup Kita Jauh Lebih Bahagia

Editor : Fotokita

Baca Lainnya







PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 17

Latest

Popular

Tag Popular

x