Follow Us

Foto Ribuan Burung Pipit Berjatuhan di Kuburan Bali Tuai Sorotan, Ahli Ungkap Fakta Sebenarnya, Netizen Cemas

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Sabtu, 11 September 2021 | 11:20
Foto ribuan burung pipit berjatuhan di sebuah kuburan di Bali menuai sorotan. Terkait hal ini, ahli mengungkap fakta sebenarnya.
Instagram

Foto ribuan burung pipit berjatuhan di sebuah kuburan di Bali menuai sorotan. Terkait hal ini, ahli mengungkap fakta sebenarnya.

Kemudian, burung pipit itu mencari makan di tanaman padi yang baru tumbuh, yang mungkin saja baru selesai dilakukan penyemprotan pestisida. Sehingga mengakibatkan keracunan pada kawanan burung tersebut. BKSDA berencana akan melakukan penyuluhan kepada warga setempat untuk selalu berhati-hati saat melakukan penyemprotan pestisida. Tujuannya, untuk tetap menjaga habitat satwa liar yang ada di sekitar warga. "Tidak hanya burung, yang lain juga menjadi perhatian masyarakat sekitarnya," pungkas dia.

Fenomena ini pun mengundang beragam respon dari netizen. Banyak di antara yang cemas usai mendapatkan fakta sebenarnya.

“Yaa ampunn,” tulis pemilik akun @gitapt27_ di kolom komentar.

“Pantesan tadi ada anak kecil banyak banget bawa burung dia bilang nemu di jalan," tulis @_dayulistyadw.

"Apakah ada kaitan dngn bnyaknya pesawat jet yg disebut chamtrails melintas di bali akhir” ini,? sebut @suparta_ikomang97.

"Waspada kode alam," tulis @bashprabu_.

Baca Juga: Jadi Saksi Tabiat Buruk Aurel Hemansyah, Kru Youtube Atta Halilintar Mendadak Minta Ganti Pasangan, Respons Sang Bos Malah Tak Disangka

(*)

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest