Ina Rosiana memamerkan foto wisata di depan Taj Mahal, Agra, India. Dia juga memajang foto saat melakukan ibadah ke tanah suci Mekkah.Begini nasibnya sekarang usai dicokok polisi.

Dari foto tampang notaris yang terseret kasus mafia tanah Nirina Zubir ini, kita bisa melihat kegemaran Ina Rosiana.
Selain Ina Rosiana, polisi juga masih melakukan pengejaran terhadapsatu tersangka lainnya bernama Edwin Ridwan. Pasalnya, tersangka Edwin tidak ditemukan saat polisi melakukan pencarian di kediamannya. "Untuk notaris Edwin Ridwan belum ditemukan pada alamat yang dicari," ujar Petrus.
Kedua tersangka notaris itu seharusnya menjalani pemeriksaan sebagai tersangka di Polda Metro Jaya pada Senin (22/11/2021). Namun, hingga sore hari keduanya tidak kunjung datang memenuhi panggillan tersebut.
Pada panggilan pertama yang dijadwalkan Rabu (17/11/2021), kedua tersangka itu pun tidak bersikap kooperatif. Atas dasar itu, polisi melakukan tindakan penangkapan kepada dua tersangka tersebut.
Pihak kepolisian pun kini masih mengembangkan penyelidikan kasus mafia tanah dengan korban keluarga Nirina Zubir. Transaksi penjualan sertifikat tanah milik keluarga Nirina oleh tersangka Riri tengah ditelisik.
"Itu yang sedang kita dalami, ini masih dalam pengembangan kita ya masih kita teliti. Apakah penjualan itu patut diduga sebagai suatu pembeli beritikad baik atau tidak," kata Petrus Silalahi, Jumat (19/11/2021).

Dari foto tampang notaris yang terseret kasus mafia tanah Nirina Zubir ini, kita bisa melihat kegemaran Ina Rosiana.
Menurut Petrus, proses transaksi penjualan itu memang terjadi. Namun, pihaknya kini tengah menyelidiki apakah penjualan itu berjalan normal atau hanya sekadar modus pelaku dalam mengalihkan kepemilikan sertifikat tersebut.
"Itu yang sedang kita dalami, ini masih dalam pengembangan kita ya masih kita teliti. Apakah penjualan itu patut diduga sebagai suatu pembeli beritikad baik atau tidak," kata Kasubdit Harda Ditreskrimum Polda Metro Jaya AKBP Petrus Silalahi saat dihubungi detikcom Jumat (19/11).