Fotokita.net - Artis cantik Bunga Zainal dikenal tak malu-malu memamerkan foto mesra dengan suaminya. Bunga Zainal pun mengaku punya harta warisan melimpah hingga geram sang suami disebut bau tanah.
Selama ini Bunga Zainal dan suaminya, Sukhdev Singh termasuk pasangan yang tidak pernah malu-malu membagikan foto mesra mereka ke media sosial. Tak jarang potret bahagia mereka bikin iri.
Dari situlah, kehidupanBunga Zainal kerap dikomentari miring oleh netizen. Memilik jarak umur kurang lebih membuat warga net kerap memberikan pandangan miring terkait suami Bunga Zainal.
Baru-baru iniBunga Zainal membantah dengan tegas mengenai tudingan menikah dengan Sukhdev Singh lantaran ingin mengincar materi saja. Hal tersebut nyatanya kerap juga ditujukan kepada dirinya.
Namun yang pasti menurut Bunga Zainal, Sukhdev adalah pria yang sangat perhatian kepada dirinya.
Baca Juga: Foto Lesti Kejora Timang Bayi Disorot, Alas Kaki Kakak Rizky Billar Malah Bikin Salfok
"Nggak, nggak (bukan karena matre). Kalau gitu dari kemarin udah gua racunin suami gue. Alasan mau menikahi dia (karena) take care banget sama aku, pokoknya hal kecil juga diperhatikan," beber Bunga Zainal.
Isu soal menunggu harta warisan suami muncul setelah Bunga Zainal menjawab berapa jatah dirinya dari penghasilan per bulan sang suami.
"Jatah bulanannya dong bund berapee," kata netizen bertanya kepada Bunga Zainal.
Lantas dengan nada bercandaan Bunga Zainal langsung menjawab dengannya gurauan yang kontroversial.