Selain itu juga ada beberapa jenazah yang bagian tubuhnya hilang dan beberapa sulit dikenali.
Kecelakaan tersebut terjadi tepatnya di kawasan Banyu Blugur, Situbondo. Lantaran kejadian fatal yang merenggut nyawa siswa SMK Yapemda dekat pintu PLTU Paiton, kecelakaan tersebut dikenal dengan Tragedi Paiton.

Pulang dari Bali, siswa SMK Yapemda Yogyakarta terpangggang hidup-hidup dalam bus. Jasad korban Tragedi Paiton ini sampai diawetkan pakai balok es.
(*)