Follow Us

Alhamdulillah, THS PNS dan TNI-Polri Cair Hari Ini. Berikut Daftar Penerima dan Jumlah Uang yang Masuk Ke Rekening

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Jumat, 15 Mei 2020 | 13:16
Ilustrasi PNS.
Tribun Timur

Ilustrasi PNS.

Sebagai informasi, dalam aturan terbaru, pemerintah melakukan beberapa perubahan mengenai pemberian THR kepada PNS, prajurit TNI, anggota Polri, pejabat negara, hingga para penerima pensiun.

Hal ini karena saat ini fokus pemerintah untuk menangani pandemi virus corona atau Covid-19 dan kebijakan efisiensi anggaran.

Sri Mulyani mengatakan kuartal kedua 2020, konsumsi diperkirakan akan lebih buruk seiring kebijakan PSBB mulai berlaku di sejumlah daerah.

“Kita melihat memang mulai April-Mei 2020 PSBB berlangsung di berbagai daerah, sehingga konsumsi dan belanja akan turun signifikan,” kata Sri Mulyani.

Baca Juga: Dulu Sudah Salaman Damai di Depan Kamera, Kini Anang Hermansyah Masih Punya Ganjalan Sama Jerinx SID: Sudah Berani Dipenajara, Baru Kamu Selevel dengan Dia

Dalam Nomor 24 Tahun 2020, ada 13 golongan jabatan PNS dan TNI-Polri yang bakal mendapat THR, termasuk di dalamnya pegawain non-ASN, pegawai BLU, dan CPNS pada Lebaran 2020.

Berikut daftarnya:

PNS

Prajurit TNI

Anggota Polri

PNS, prajurit TNI, anggota Polri yang ditempatkan atau ditugaskan di perwakilan RI di luar negeri.

PNS, prajurit TNI, anggota Polri yang ditugaskan di luar instansi luar negeri yang gajinya dibayar oleh instansi induk.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest