Follow Us

Ancaman Begitu Nyata di Depan Mata: Dulu Ramai Ditinggali Warga, Kini Banyak Desa Pesisir di Jawa yang Berubah Jadi Tempat Hantu. Ternyata Begini Penjelasannya

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Sabtu, 30 November 2019 | 08:04
Rumah warga ditinggalkan pemiliknya akibat tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.
KOMPAS.com

Rumah warga ditinggalkan pemiliknya akibat tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.

Fotokita.net - Perubahan iklim sudah begitu nyata di depan mata. Sebagai negara yang wilayahnya didominasi perairan laut, Indonesia punya garis pantai yang salah satunya terpanjang di dunia. Di dalamnya pun ada banyak desa yang dihuni warga.

Kini, bumi makin panas dan es kutub terus mencair, Indonesia menjadi salah satu negara yang terdampak dalam peristiwa perubahan iklim. Air laut yang naik drastis telah menghancurkan desa-desa yang berada di kawasan pesisir.

Lihat saja foto yang diambil oleh Antara Foto di sebuah Desa di pucuk utara Demak, Jawa Tengah.

Abrasi yang menempa desa selama 20 tahun lebih, membuat para warganya memilih mengungsi dan berpindah kediaman.

Baca Juga: Leluhur Negara Ini Jadikan Ratusan Anak Sebagai Tumbal Buat Hentikan Fenomena Perubahan Iklim. Temuannya Bikin Ahli Terperanjat

Foto udara sebuah rumah yang masih dihuni (tengah) di antara rumah-rumah yang ditinggalkan penghuninya karena abrasi di Dusun Rejosari Senik, Bedono, Sayung, Demak, Jawa Tengah, Kamis (22/8/2019)
ANTARA FOTO

Foto udara sebuah rumah yang masih dihuni (tengah) di antara rumah-rumah yang ditinggalkan penghuninya karena abrasi di Dusun Rejosari Senik, Bedono, Sayung, Demak, Jawa Tengah, Kamis (22/8/2019)

Warga Dusun Rejosari Senik, Bedono, Sayung, Demak, Jawa Tengah telah lama ditinggalkan penghuninya.

Banjir rob mulai dirasakan pada tahun 1995, kemudian ketika banjir rob semakin parah dan menenggelamkan rumah warga pada tahun 2006, berbondong-bondong warga meninggalkan desa ini.

Terilhat dari foto udara tersebut beragam bangunan mulai dari rumah dan tempat ibadah tampak usang dan rusak tak berpenghuni.

Baca Juga: Mengejutkan, Nelayan Ini Pernah Tangkap Satwa Laut Aneh Mirip Alien. Foto-Foto Ini Buktinya

Sebelum banjir rob melanda, sekitar tahun 2006 ke bawah, kurang lebih terdapat 206 kepala keluarga tinggal di Desa Bedono.

Tapi, saat ini hanya tersisa satu kepala keluarga yang tinggal di desa itu.

Baca Juga: Kisah Pilu di Balik Kerusuhan di Manokwari: Mesin Kerja Senilai Rp 200 Juta Hancur Dijarah, Kekagetan Warga Asli Hingga Trauma Warga Pendatang

Sejumlah bangunan rumah dan tempat ibadah di dusun yang dahulu dihuni sekitar 206 kepala keluarga tersebut ditinggalkan warganya sejak 2006 akibat tenggelam oleh air laut karena abrasi
ANTARA FOTO

Sejumlah bangunan rumah dan tempat ibadah di dusun yang dahulu dihuni sekitar 206 kepala keluarga tersebut ditinggalkan warganya sejak 2006 akibat tenggelam oleh air laut karena abrasi

Keluarga yang masih tinggal di desa tenggelam itu adalah keluarga Pastijah (50). Dia masih melakukan beberapa aktifitas di rumahnya yang terletak di antara rumah-rumah tak berpenghuni.

Melansir dari BBC Pastijah tinggal bersama suami, ketiga anak, dan mertuanya.

"Ya tidak apa-apa. Masih suka di sini. Pekerjaan bapaknya kan ... kalau mau di daratan tak bisa. Kebon sawah tak punya. Kalau nelayan kan luas lautannya,” jelas Pastijah, kepada BBC.

Baca Juga: Limbahan Minyak di Pantai Karawang tak Kunjung Menghilang. Warga Gotong-Royong Membersihkan, Foto-foto Ini Buktinya

Dua kampung tergenang luapan air laut yakni, di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, dan Kampung Muarajaya, Desa Pantai Mekar, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019).

Ratusan rumah di dua kampung berbeda tersebut rusak dan ditinggalkan oleh penghuninya lantaran terkena abrasi sejak 12 tahun lalu.

Baca Juga: Yuk, Lihat Foto-foto Para Pejuang Melawan Abrasi Pesisir Utara Madura

Rumah warga ditinggalkan pemiliknya akibat tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.
KOMPAS.com

Rumah warga ditinggalkan pemiliknya akibat tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.

Dilansir dari Antara, salah satu warga terdampak abrasi di Kampung Muarajaya, Yusuf (39) di Bekasi, mengatakan, Kurang lebih sekitar 12 tahun yang lalu terdapat puluhan rumah di kampungnya.

Namun, rumahnya bersama sekitar 50 rumah lainnya rusak perlahan akibat tersapu air karena abrasi. Sehingga, ia bersama warga lainnya harus pindah ke Kampung Baru di RT02/01, Desa Pantaimekar.

Baca Juga: Tak Tega Lihat Driver Ojol yang Makin Banyak Jadi Korban Prank Youtuber, Influencer Itu Lakukan Hal Ini yang Tuai Banyak Simpati: 'Kalau Mau Nolong Buat yang Berhak Ajalah!

Rumah warga ditinggalkan pemiliknya akibat tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.
KOMPAS.com

Rumah warga ditinggalkan pemiliknya akibat tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.

Selama 12 tahun abrasi menyerang, menurut dia, tidak ada penanganan berarti dari pemerintah daerah.

Kendati begitu, saat ini di lokasi abrasi masih ada sebagian warga yang memilih untuk tetap bertahan di rumahnya meski sudah sepi penghuni.

Baca Juga: Tiap Kali Ada Isu Telikung Pernikahan Orang Terkenal, Warganet Selalu Kaitkan dengan Sosok Penyanyi Kondang Ini. Rupanya Begini Sejarahnya

Sejumlah anak bermain di Lapangan yang tergenang luapan air laut di Muara Jaya, Desa Pantai Mekar, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.
KOMPAS.com

Sejumlah anak bermain di Lapangan yang tergenang luapan air laut di Muara Jaya, Desa Pantai Mekar, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.

Warga lainnya, Tuti (47) misalnya, ia tinggal bersama anak dan juga cucunya. Terkadang ia kesulitan untuk berpergian ke tempat lain karena akses yang terbatas.

Belum lagi, banjir rob yang kerap terjadi pada bulan November hingga Januari.

"Habis mau tinggal di mana lagi. Sekarang hanya tinggal tiga rumah, dan ada sembilan orang di sini," kata Tuti.

Baca Juga: Gencar Lakukan Promosi Wisata ke Mancanegara, Indonesia Malah Jadi Surga Warga dari Negara Ini Buat Lakukan Hal Terlarang Itu. Kenapa Mereka Pilih Negara Kita?

Rumah warga ditinggalkan pemiliknya akibat tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.
KOMPAS.com

Rumah warga ditinggalkan pemiliknya akibat tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.

Seorang anak bermain di Lapangan yang tergenang luapan air laut di Muara Jaya, Desa Pantai Mekar, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.
KOMPAS.com

Seorang anak bermain di Lapangan yang tergenang luapan air laut di Muara Jaya, Desa Pantai Mekar, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.

Seorang anak melintas di halaman SDN Pantai Bahagia 04 yang tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalka
KOMPAS.com

Seorang anak melintas di halaman SDN Pantai Bahagia 04 yang tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalka

Rumah warga tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.
KOMPAS.com

Rumah warga tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.

Baca Juga: Foto Paru-paru Perokok Selama 30 Tahun Itu Bikin Warganet Bergidik. Akhirnya, Dokter Batalkan Lakukan Hal Ini

Sejumlah anak bermain di Lapangan yang tergenang luapan air laut di Muara Jaya, Desa Pantai Mekar, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.
KOMPAS.com

Sejumlah anak bermain di Lapangan yang tergenang luapan air laut di Muara Jaya, Desa Pantai Mekar, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemiliknya.

Warga melintasi Tempat Pemakaman Umum (TPU) yang tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemilikny
KOMPAS.com

Warga melintasi Tempat Pemakaman Umum (TPU) yang tergenang luapan air laut di Kampung Beting, Desa Pantai Bahagia, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (28/11/2019). Ratusan rumah hunian warga alami kerusakan yang cukup parah, sehingga banyak rumah yang ditinggalkan pemilikny

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest