Follow Us

Cuma Semprot Minyak Jeruk, Begini Cara Cepat Basmi Rayap di Dapur Mungil yang Ampuh, Foto Kitchen Set Mulus Lagi

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Minggu, 26 Februari 2023 | 19:32
Foto kitchen set jadi mulus lagi setelah rayap dibasmi dari dapur mungil. Cuma semprot minyak jeruk.
Instagram

Foto kitchen set jadi mulus lagi setelah rayap dibasmi dari dapur mungil. Cuma semprot minyak jeruk.

Fotokita.net - Membasmi rayap di dapur mungil kerap membuat pemilik rumah kepusingan. Hama yang menghacurkan perabotan memasak itu betul-betul menggaggu kenyamanan. Namun, cuma semprotkan minyak jeruk, rayap auto mati.

Bukan hanya mengganggu, rayap juga bisa berbahaya bagi rumah. Pasalnya, rayap bisa menghancurkan bangunan rumah dan menghabiskan biaya perbaikan yang mahal.

Namun, lantaran rayap bekerja secara diam-diam, banyak penghuni rumah yang tidak menyadari ancaman itu dan sulit mengindentifikasi keberadannya. Hingga akhirnya, rayap menimbulkan kerusakan parah pada rumah.

Rayap bisa muncul pada bagian rumah mana pun, termasuk dapur mungil yang merupakan salah satu ruangan di rumah yang memiliki banyak permukaan kayu seperti kitchen set, rak, dan meja dapur.

Sebagaimana kita ketahui, rayap merupakan hama pemakan kayu. Serangga kecil ini bisa memakan segala hal di rumah yang terbuat dari material kayu

Untuk mencegahnya, merujuk ulasan dari Expert Home Report, Minggu (26/2/2023), berikut cara membasmi rayap di dapur mungil. Salah satunya, cuma menyemprotkan minyak jeruk. Foto kitchen set jadi mulus lagi.

1. Semprotkan asam boraks pada kabinet dapur

Jika menemukan tanda-tanda serangan rayap pada furnitur dapur, Anda tidak perlu panik. Sebaliknya, ambil langkah cepat untuk membasmi rayap di dapur.

Caranya, siapkan larutan bubuk boraks dan air, aduk sampai tercampur rata, lalu oleskan larutan bubuk ke permukaan kayu yang terkena.

Serbuk boraks adalah metode membasmi rayap yang umum digunakan. Metode ini tidak beracun serta membersikan hasil maksimal.

Baca Juga: Pilih Warna yang Tepat, Trik Ampuh Bikin Dapur Mungil Tampak Luas, Fotonya Lebih Cantik

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest