Follow Us

Niat Hati Jadi Dekorasi, Feng Shui Minta Hiasan Ini Dibuang dari Rumah

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Minggu, 13 November 2022 | 23:29
Hiasan ini kerap diniatkan menjadi dekorasi ruangan di rumah mungil. Namun, feng shui meminta hiasan ini dibuang.
Ist

Hiasan ini kerap diniatkan menjadi dekorasi ruangan di rumah mungil. Namun, feng shui meminta hiasan ini dibuang.

Baca Juga: Diabaikan Bisa Kemalingan! Perabotan Ini Ternyata Tak Boleh Ada di Kamar Tidur, Ini Penjelasan Feng Shui

Hiasan ini kerap diniatkan menjadi dekorasi ruangan di rumah mungil. Namun, feng shui meminta hiasan ini dibuang.
Ist

Hiasan ini kerap diniatkan menjadi dekorasi ruangan di rumah mungil. Namun, feng shui meminta hiasan ini dibuang.

3. Tampilannya Bisa Berubah Seiring Waktu

Meski terbuat dari bahan sintetis, bukan berarti keindahannya abadi.

Justru sebaliknya, seiring waktu, tampilan tanaman hias palsu akan semakin buruk.

Bisa jadi ini karena warnanya memudar, debu yang membandel, atau beberapa bagiannya tampak tergores.

Bukannya membuat hunian atau ruangan terlihat menawan, kehadirannya malah bisa mengganggu pandangan.

Ini tentu berbeda dari tanaman asli yang justru terlihat semakin indah jika kamu rawat dengan baik.

4. Energinya Stagnan

Terakhir, menurut feng shui, tanaman hias palsu memiliki energi yang stagnan. Artinya, dekorasi ini tidak membawa kehidupan ke dalam ruang hidup atau hunianmu.

Jika energi rumahmu kurang ideal, kehadirannya tidak bisa meningkatkan aliran qi yang baik.

Karena itu, lebih baik pertimbangkan kembali keinginan kita untuk memajang tanaman palsu.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest