Gisel selanjutnya menyatakan mereka membuatperlombaan sederhana, seperti lomba makan kerupuk, lomba memindahkan karet dan lomba melepaskan kertas dari mata.
"Selamat ulang tahun Indonesia kita tercinta," ucapGisel riang.
Selanjutnya,Gisel meminta netizen untuk mengetahui cerita selengkapnya dapat klik link yang ada di bio instagramnya.
UnggahanGisel di akun Instagramnya sontak, mendapat sorotan dari para warga interent atau netizen.
Pada saat itu, Gisel jugadibuat terenyuh melihat putri semata wayangnya, Gempita Nora Marten, saat mengikuti upacara bendera secara daring di Hari Kemerdekaan Republik Indonesia.
Saat momen mengheningkan cipta, Gempi yang baru berusia 6 tahun begitu khusyuk sambil menundukan kepalanya untuk mengenang jasa para pahlawan yang berjuang untuk Kemerdekaan.
Baca Juga: Ketemu Sampah Plastik, Gisel Malah Bangga Foto Mainan Limbah di Laut

Begini cara Gisel memperingati HUT RI ke 77 yang berebda dari tahun lalu. Foto bajunya malah dikomentari netizen.
Hal itu diketahui lewat video singkat yang di unggahan mantankekasih Wijin melalui akun Instagram pribadinya.
"Terharu liat anak anak SD ini belajar sedikit demi sedikit merayakan kemerdekaan, menghormati perjuangan pahlawan dgn ikut upacara bendera @sampoerna.academy.bsd dari rumah scara online kmrn di tgl17," tulis Gisel dalam unggahannya di Instagram, Kamis (19/8/2021).
Gisel berusaha menyemangati Gempi yang saat ini hanya bisa melaksanakan sekolah secara daring. Padahal anak seusianya seharusnya bisa bermain bersama teman-temannya.
"Situasi yg belum mendukung buat belajar secara langsung, gpp ya Gem.. mdh2an semuanya cepat membaik dan generasi kalian bisa betul2 explore semua hal dgn lbh maksimal..❤️,"ujarnya.