Anang Hermansyah selaku mertua Atta Halilintar ikut berkomentar mengenai gosip miring tersebut, dilansir Youtube KH INFOTAINMENT, Senin (21/06/21).
"Kalau dengar tersebut, terus terang kita pahami," ujar Anang Hermanysah.
Jika keluarga Atta Halilintar sedang bermasalah maka akan selalu disupport Anang Hermansyah.

Saat orangtua Atta Halilintar dituding punya utang ratusan juta rupiah, Anang Hermansyah kembali menerima kenyataan pahit.
"Secara keluarga kita pasti support, apapun yang diperjuangkan atau diperjelaskan, kita pasti support sama-sama keluarga," ujarnya.
Bagi Anang Hermansyah setiap kehidupan pasti ada cobaan.
"Kalau hidup cobaan kalau, mau dimengerti bahasa hidup seperti itu," ungkapnya.
Saran selalu diberikan Atta Halilintar sebagai kepala keluarga.
Apapun yang terjadi pasti akan didiskusikan secara kekeluargaan.