Busana tersebut dilengkapi dengan payet-payet yang membentuk sisik komodo.
Pada bagian hiasan kepala yang dibuat, kostum tersebut berbentuk menyerupai kepala komodo.
Baca Juga: Unggah Foto Lebaran, Misteri Agama Audi Marissa Kini Terungkap
Tak hanya bagian kepala komodo, kostum ini juga membentuk ekor komodo pada agian bawahnya.
Pada video yang diunggah melalui instagramnya @ayumaulida97, ia mempelihatkan penampilannya saat beraksi diajang Miss Universe 2020 tersebut.
Puteri Indonesia 2020 ini juga gunakan softlens atau lensa mata seperti mata komodo.
Berwarna kuning dengan bagian tengah berwarna hitam, ia menuliskan "apakah kamu melihat mata komodo itu Indonesia?"
Baca Juga: Foto Yuni Sophia Istri Bupati Nganjuk yang Viral di Aplikasi Smule Hingga Duet dengan Happy Asmara
Penampilan Ayu Maulida yang tak kalah menawan adalah saat ia mengenakan gaun malam.
Diana Putri merupakan desainer di balik gaun tersebut. Gaun itu dihiasi ribuan kristal swarovski hijau dan sulaman buatan tangan untuk menciptakan struktur yang unik namun tetap terinspirasi oleh formasi alami pepohonan di hutan hujan Indonesia.
Baca Juga: Foto Aurel Belum Berhijab Disorot, Adik Atta Halilintar Sindir Sang Abang