Mantan Istri Raul Lemos Sebut KD Bukan Tujuan Akhir Cinta, Sang Diva Malah Pamer Rahasia 10 Tahun Pernikahannya Pada Mayangsari

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Kamis, 25 Februari 2021 | 11:24
 
Krisdayanti, Raul Lemos, Yuni Shara, dan Kartika Sary
Instagram/yunushara36

Krisdayanti, Raul Lemos, Yuni Shara, dan Kartika Sary

"Jadi kita dikasih kehidupan dengan speed yang cepat ini artinya kalau kita melakukan sesuatu rasanya pelan boring itu kan artinya banyak hal yang harus kita adjust tiap hari. Karena kita saling bertukar budaya, bertukar ilmu, bertukar konsep berumah tangga yang lebih baik.", ceritanya lagi.

KD juga mengaku, dirinya dan Raul sangat berhati-hati menjalani rumah tangga karena keduanya sudah pernah gagal dulu.

Baca Juga: Kondisi Ashanty Makin Drop Hingga Jadi Perhatian Dokter Tirta, Keluarga Atta Halilintar Malah Disebut Bawa Buruk Soal Rencana Pernikahan Aurel

"Ya namanya orang udah pernah gagal, pasti di selanjutnya pengen lebih baik dan usaha. Pasti ada hal-hal yang ya itu adjustment everyday. Tiap hari berkolaborasi gitu.", tutupnya.

(*)

Editor : Fotokita

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular