Follow Us

Biarpun Akui Kurang Pengalaman, Politikus Muda yang Bikin Anies Baswedan Geram Ini Bilang Punya 2 Kelebihan Tersembunyi

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Selasa, 05 November 2019 | 07:58
William Aditya Sarana
KOMPAS.COM (RYANA ARYADITA UMASUGI)

William Aditya Sarana

Sejak di bangku SMA, ia telah menggeluti dunia politik dengan menjadi anggota OSIS sebagai staf hubungan masyarakat.

Baca Juga: Sukses Bongkar Anggaran Pemprov Bernilai Fantastis ke Publik, Anggota DPRD DKI Termuda William Aditya Sarana Sempat Tak Dapat Restu Keluarga. Apa Alasannya?

Semasa kuliah, William juga sempat menjabat sebagai Ketua Mahkamah Hakim Konstitusi Universitas Indonesia.

Statusnya sebagai anak muda juga menjadi tantangan tersendiri ketika dirinya masih berkampanye.

William mengaku kerap diremehkan karena masih muda.

"Tantangannya yang pertama saya paling muda jadi diremehin. Anak muda bisa apa? Anak kemarin sore. Itu yang saya pernah bilang kalau anak muda itu kurang pengalaman, tetapi kita tuh bisa tambal dengan ilmu keberanian dan idealisme," ucap William.

Sempat Heboh Masalah Anggaran Lem Aibon, Kini DPRD DKI Pertanyakan Anggaran Cap Capai Rp 556 Juta Untuk Satu RW!
WARTA KOTA/Angha Bhagya Nugraha

Sempat Heboh Masalah Anggaran Lem Aibon, Kini DPRD DKI Pertanyakan Anggaran Cap Capai Rp 556 Juta Untuk Satu RW!

2. Merasa triple minority

William mengaku sering menerima label sebagai triple minority.

"Di kampus saya double minority. Politik kampus saya Kristen, saya Chinese. Pada saat masuk praktis saya triple minority, saya Chinese, muda, dan Kristen," katanya.

Masuknya William dalam ranah politik sempat ditentang oleh kedua orangtuanya.

Baca Juga: Gara-gara Heboh Usulan Anggaran Bernilai Fantastis, Anies Baswedan Kehilangan 2 Pejabat Terasnya. Siapa Saja Mereka?

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest