Follow Us

Tahun 2019 Belum Lagi Berakhir, Bocoran Hape 4 Kamera Rilisan 2020 Telah Beredar. Inilah Spesifikasinya...

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Rabu, 04 September 2019 | 15:16
Desain Oppo A9 2020 yang tercatat di TENAA

Desain Oppo A9 2020 yang tercatat di TENAA

Fotokita.net - Kalender tahun 2019 belum lagi berakhir, tetapi Oppo sudah berikan bocoran produk baru yang akan rilis pada 2020. Sekalipun baru gosip semata, tetapi bocoran produk Oppo yang baru itu biasanya tak berbeda jauh dengan rilisan resminya.

Lewat sosial media, Oppo Vietnam sengaja memberikan gambaran awal untuk produk hape terbaru, yaitu Oppo A9 2020. Mereka memamerkan poster promosi Oppo A9 2020.

Sesuai namanya, ini adalah versi terbaru dari Oppo A9 yang sudah dirilis awal tahun 2018 lalu.

Baca Juga: Tahun Ini, OPPO Siap Rilis Hape dengan Kamera Depan di Dalam Layar

Dalam postingannya di Facebook, Oppo Vietnam juga menyebutkan beberapa spesifikasi kunci dari hape ini.

Pengumuman Oppo A9 2020 dari Oppo Vietnam

Pengumuman Oppo A9 2020 dari Oppo Vietnam

Baca Juga: OPPO A5s Goda Pehobi Fotografi dengan Kamera Belakang Ganda 13 MP

Pertama, hape ini akan menggunakan chipset Snapdragon 665.

Salah satu tipe chipset untuk hape yang ada di kelas mid-range.

Berikutnya ditampilkan juga kalau hape ini akan didukung dengan RAM 8GB dan memori internal 128GB.

Belum cukup sampai di situ. Seorang leaker terkenal Sudhanshu Ambhore juga memberikan sejumlah bocoran lain tentang spesifikasi dari hape ini.

Source : nextren.grid.id

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest