Follow Us

Thoriq Meninggal Dunia Diduga Kelelahan dan Pingsan, Dokter di Cina Ini Juga Alami Hal yang Mirip. Lihat Fotonya

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Senin, 08 Juli 2019 | 14:35
Penyebab Kematian Thoriq Rizki Maulidan.
Instagram/thoriq_rizky33

Penyebab Kematian Thoriq Rizki Maulidan.

Disebutkan bahwa Dr. Zhao bertugas di bagian perawatan penyakit yang berhubungan dengan pernafasan di Rumah Sakit Distrik Yuci di Zinzhong.

Menurut laporan situs Shanxi Evening News, Zinzhong adalah kota menengah kedua terbesar di Provinsi Shanxi.

Baca Juga: Pilot Punya Hobi Fotografi, Lihat Pemandangan Misteri Udara yang Bikin Kita Bergidik!

Menurut rekan sejawatnya, dokter itu bekerja mulai pukul 6 sore pada 28 Desember 2017.

Ia menyelesaikan kunjungan ke para pasiennya sekitar tengah malam sebelum mulai memeriksa para pasien di bangsal.

Ia terus bekerja hingga tengah hari di tanggal 29 Desember dan tidak beristirahat selama bekerja.

“Pada musim dingin bagian pediatrik dan penyakit pernafasan paling banyak pasiennya. Sering kali dokter tidak bisa menyelesaikan pekerjaanya tepat waktu karena mereka sangat sibuk,” kata seorang rekan Dr. Zhou.

Ia menambahkan, apalagi bagian penyakit pernafasan mendapat tugas tambahan baru-baru ini. Itu sebabnya Dr. Zhou benar-benar kelelahan.

Baca Juga: Mengenang Sutopo Purwo Nugroho, Tokoh Komunikasi Kemanusiaan yang Memendam Kecewa Karena Hal Ini

Disebutkan, seorang wartawan media setempat, Ma Xiaoma, ada di rumah sakit ketika Dr. Zhao meninggal.

Wartawan itu mengatakan bahwa Dr. Zhao sedang memeriksa pasien di bangsal ketika ia tiba-tiba pingsan.

Saat itu ia baru saja menyelesaikan kunjungan paginya ke para pasiennya.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest