Follow Us

Jadi Syarat Kegiatan Publik, Ini Cara Cek Serta Download Sertifikat Vaksin di PeduliLindungi.id

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Rabu, 04 Agustus 2021 | 10:19
Sertifikat vaksin Covid-19 jadi syarat kegiatan publik. Ini cara cek dan download sertifikat vaksin di PeduliLindungi.id
kompas.com

Sertifikat vaksin Covid-19 jadi syarat kegiatan publik. Ini cara cek dan download sertifikat vaksin di PeduliLindungi.id

Anies memaparkan, dari 4,2 juta warga ber-KTP DKI yang telah menerima vaksinasi Covid-19 minimum dosis pertama, hanya 2,3 persen yang terinfeksi Covid-19. Mereka juga hanya merasakan gejala ringan.

Baca Juga: Foto Tampangnya Dapat Motor dari Ivan Gunawan Viral, Profesi Asli Kakek yang Bersepeda 15 Km Demi Divaksin Mengejutkan

Cari sertifikat vaksin Covid-19 di PeduliLindungi.id
Kompas.com

Cari sertifikat vaksin Covid-19 di PeduliLindungi.id

Selain itu, hanya 13 dari 100.000 orang yang meninggal dunia akibat Covid-19 setelah divaksin. Anies pun menjamin vaksinasi Covid-19 di Jakarta bisa dilakukan dengan mudah dan cepat.

Menurut dia, di Jakarta sudah ada ratusan sentra vaksinasi di setiap kelurahan dan puskesmas yang bisa diakses oleh warga Ibu Kota.

Pemprov DKI telah memenuhi target vaksinasi Covid-19 dosis pertama sebanyak 7,5 juta orang per 31 Juli 2021. Oleh karena itu, Anies kembali mengajak warga Ibu Kota agar segera mendaftarkan diri untuk ikut program vaksinasi Covid-19.

"Dengan cara begitu, insya Allah kita bisa sama-sama menekan potensi perburukan, potensi fatalitas. Potensi penularan tetap ada, dan kita ingin melindungi. Artinya, kalau ada kegiatan dan tetap tertular, insya Allah risikonya kecil untuk terjadi kasus berat, apalagi pemberatan atau pada fatalitas," ungkap Anies.

Saat ini, Pemprov DKI telah menerbitkan aturan yang mewajibkan sertifikat vaksin Covid-19 menjadi syarat aktivitas di sektor usaha di bawah naungan Dinas Pariwisata.

Baca Juga: Ini Foto Wajah Carina Joe, Peneliti Indonesia yang Temukan Cara Produksi Massal Vaksin AstraZeneca

Sertifikat vaksin Covid-19. Ini cara cek serta download sertifikat vaksin Covid-19 di laman PeduliLindungi.id.
Kontan.com

Sertifikat vaksin Covid-19. Ini cara cek serta download sertifikat vaksin Covid-19 di laman PeduliLindungi.id.

Aturan tersebut tertuang dalam SK Kadisparekraf Nomor 495 Tahun 2021 tentang Perpanjangan PPKM Level 4 pada Sektor Usaha Pariwisata.

Adapun sektor usaha yang mewajibkan pekerja dan pelanggannya menunjukkan sertifikat vaksin Covid-19 adalah sebagai berikut:

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest