
Provinsi Nusa Tenggara Timur berhasil meraih gelar 'The Most Favorite Tourism 2020' dalam ajang penghargaan pariwisata nasional Anugerah Pesona Indonesia.
"Kita memenangkan banyak penghargaan, dan hal tersebut meningkatkan kepercayaan diri bahwa pariwisata kita di NTT adalah yang terbaik.
Kita harus terus bersemangat dan bersinergi dalam upaya memajukan pariwisata dan ekonomi kreatif," ujarnya.
Penyelenggaraan Anugerah Pesona Indonesia ini adalah yang kelima kalinya sejak dimulai pada tahun 2016 silam.

Provinsi Nusa Tenggara Timur berhasil meraih gelar 'The Most Favorite Tourism 2020' dalam ajang penghargaan pariwisata nasional Anugerah Pesona Indonesia.

Provinsi Nusa Tenggara Timur berhasil meraih gelar 'The Most Favorite Tourism 2020' dalam ajang penghargaan pariwisata nasional Anugerah Pesona Indonesia.
(Bondan NM/anggota komunitas Fotokita.net)