Follow Us

Inilah Contoh dan Bentuk Kerja Sama ASEAN di Bidang Sosial dan Budaya

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Jumat, 04 Desember 2020 | 05:20
 Kerja Sama ASEAN di Bidang Sosial dan Budaya Antar Negara
ASEAN

Kerja Sama ASEAN di Bidang Sosial dan Budaya Antar Negara

Kerja sama dalam bidang sosial dan budaya dilaksanakan oleh COSD (Committee on Social Development).

Beberapa bentuk kerja sama di bidang sosial negara-negara anggota ASEAN antara lain sebagai berikut.

1. Bidang pembangunan sosial dengan menekankan kesejahteraan golongan berpendapatan rendah, perluasan kesempatan kerja, serta pembayaran (upah) yang wajar;

Baca Juga: Berikut Bentuk-bentuk Interaksi Sosial dalam Kehidupan Sehari-hari, Simak Penjelasan Proses Asosiatif dan Disosiatif

2. Membantu kepada kaum wanita dan pemuda dalam usaha-usaha pembangunan;

3. Menanggulangi masalah masalah perkembangan penduduk dengan bekerja sama dengan badan badan internasional yang bersangkutan;

4. Pengembangan sumber daya manusia;

5. Peningkatan kesejahteraan;

Baca Juga: Inilah Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 6 SD Tema 3 Tokoh dan Penemuan Subtema 2 Penemu dan Manfaatnya Halaman 80-89

6. Program peningkatan kesehatan (makanan dan obat-obatan);

7. Pertukaran budaya dan seni, juga festival film ASEAN;

8. Penandatanganan kesepakatan bersama di bidang pariwisata ASEAN (ASEAN Tourism Agreement (ATA));

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest