Follow Us

Pakai Syarat Mudah Ini, Daftar Penerima BPUM BNI Bisa Lewat eform.bni.co.id, Cukup dari HP

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Jumat, 23 Oktober 2020 | 10:53
Ilustrasi - Transfer bantuan Rp 600 ribu atau BLT subsidi gaji tahap 5.
Tribunnews.com

Ilustrasi - Transfer bantuan Rp 600 ribu atau BLT subsidi gaji tahap 5.

Juga tidak sedang sekolah atau tidak sedang kuliah.

Terbuka juga kesempatan untuk karyawan atau yang sudah bekerja.

Caranya ikut program Kartu Prakerja Gelombang 11.

Adapun rincian insentif Rp 3,55 juta meliputi biaya pelatihan Rp 1.000.000 yang tak bisa dicairkan.

Kemudian, insentif penuntasan pelatihan sebesar Rp 600.000 per bulan selama empat bulan.

Ini diberikan jika sudah menyelesaikan pelatihan pertama.

Baca Juga: Subsidi Gaji Gelombang 2 Cair, Begini Cara Mudah Cara Cek Daftar Penerima BLT Rp 600 Ribu, Bisa Langsung Lewat Hape

Selanjutnya ada juga insentif survei kebekerjaan sebesar Rp 50.000, ada tiga kali survei.

Program Kartu Prakerja telah berjalan sebanyak 10 gelombang pada 2020 ini.

Pengumuman penerima Kartu Prakerja gelombang 10 telah dilakukan pada Jumat (2/10/2020) pekan lalu.

Baca Juga: Masih Dibuka Pendaftaran BLT Rp 2,4 Juta, Cuma Tulis NIK KTP dan Alamat Tinggal, Cepat Ajukan Diri di Sini

  1. Bansos Beras Untuk PKH
Pemerintah juga meluncurkan program bantuan sosial (bansos) beras bagi 10 juta keluarga program keluarga harapan ( PKH).

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest