Follow Us

Pernah Dikasih Tasbih Langka, Ustadz Abdul Somad Ucapkan Belasungkawa untuk Bupati yang Meninggal Karena Covid-19: Beliau Orang Baik

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Minggu, 04 Oktober 2020 | 22:53
Bupati Bangka Tengah, Ibnu Saleh meninggal dunia karena Covid-19.
Dok. Bangka Pos

Bupati Bangka Tengah, Ibnu Saleh meninggal dunia karena Covid-19.

Sebelum menutup ucapan belasungkawanya, UAS pun mendoakan Ibnu Saleh dengan membacakan Al-Fatiha untuk almarhum.

Baca Juga: Balas Dendam Tumpas PKI Hingga Akarnya, Tapi Komandan Kopassus Ini Justru Dibuang Presiden Soeharto ke Negara Komunis

Diberitakan sebelumnya, setelah mendapatkan perawatan insentif di ICU Rumah Sakit Bakti Timah (RSBT), Kepulauan Bangka Belitung, Ibnu Saleh meninggal pada pukul 03.17, Minggu (4/10/2020).

Bupati Bangka Tengah Ibnu Saleh meninggal dunia dalam kondisi positif Covid-19.

"Benar. Innalillahi wainnailaihi rojiun, telah meninggal dunia Ibnu Saleh pada pukul 03.17 di RSBT Pangkalpinang.

Semoga almarhum husnul khotimah, diampuni dosanya, keluarga yang ditinggalkan diberikan kesabaran," kata tim dokter Satgas Covid-19 Kepulauan Bangka Belitung Armayani Rusli dalam pesan tertulis, dikutip dari Kompas.com.

Baca Juga: Rela Jadi Mualaf Demi Kekasih Hati, Begini Kisah Tragis Perjalanan Cinta Pierre Tendean, Ajudan Jenderal AH Nasution yang Gugur di Tangan PKI

Ibnu dirawat di RSBT Pangkalpinang sejak Selasa (27/9/2020) lalu karena positif Covid-19.

Radang Paru-Paru Disertai Diabetes

(Bangkapos.com/Tomi/Rizky Irianda Pahlevy/Cici Nasya Nita)

Editor : Fotokita

Latest