Follow Us

youtube_channeltwitter

Cinta Tanpa Batasnya Kepada Ainun Habibie, Ornamen Rumah BJ Habibie Jadi Buktinya. Selamat Jalan Pak Habibie

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Rabu, 11 September 2019 | 18:54
BJ Habibie dan Ainun

BJ Habibie dan Ainun

Hiasan dinding yang sarat makna
dok. istimewa

Hiasan dinding yang sarat makna

Bagian depan langsung disambut dengan hiasan dinding yang sarat makna. Terdapat 5 hiasan dinding yang mempunyai makna kebhinekaan.

Baca Juga: Habibie Terbaring Sakit, Lihat Foto Kenangan Tokoh Bangsa Ini Naik Moge Bareng Pak Harto Hingga Foto Bareng Mantan Presiden di Istana Merdeka Nan Bersejarah

Setiap hiasan dinding merepresentasikan budaya di Indonesia.

Lukisan BJ Habibie dan Ainun Habibie
dok. istimewa

Lukisan BJ Habibie dan Ainun Habibie

Terdapat lukisan BJ Habibie dan (Almh.) Ainun Habibie sedang bersepeda. Di sana ada terdapat tulisan menarik, yakni "Cinta Tanpa Batas".

Ruang tamu
dok. nova.id

Ruang tamu

Ruang tamu BJ Habibie memiliki sentuhan modern dengan beragam aksesori menghiasi dindingnya.
Ya, foto keluarga dan lukisan adalah dekorasi yang berada di ruang tamu.

BJ Habibie pun memiliki ruang terbuka hijau nan asri. Terdapat patung yang menjadi pemanis halaman. Tak sembarang, patung tersebut pun memiliki maknanya tersendiri. (Maulina Kadiranti/Idea Online)

Editor : Fotokita

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

slide 5 to 7 of 7

Latest

Popular

x