5 Potret Kontroversi Arie Kriting, Suami Indah Permatasari yang Ogah Jadi Mualaf, Ini Alasannya

Rabu, 23 Juni 2021 | 08:32
Instagram Arie Kriting

Arie Kriting menuai sorotan. Suami Indah Permatasari ini dengan tegas menolak menjadi mualaf.

Fotokita.net - Arie Kriting menuai sorotan. Suami Indah Permatasari ini dengan tegas menolak menjadi mualaf. Berikut potret kontroversi Arie Kriting yang tolak masuk Islam karena alasan ini.

Kehidupan Arie Kriting sejak menikahi Indah Permatasari terus menjadi sorotan. Terlebih lagi, ketika menikahi sang artis cantik, Arie Kriting dikabarkan berselisih paham dengan ibunda Indah Permatasari, Nursyah.

Bahkan, karena konflik terus berkepanjangan itu, Nursyah blak-blakan menyebut dirinya tak merestui pernikahan Arie Kriting dengan putrinya.

Nursyah mengutarakan Indah Permatasari berubah sejak berpacaran dengan Arie Kriting.

Baca Juga: Ibunda Indah Permatasari Dibikin Gigit Jari, Sultan Makassar Ini Lamar Calon Istri dengan Uang Panaik Rp 1 Miliar

“Mulai dari ketemu orang ini (Arie Kriting) keluarga kita berantakan semuanya, termasuk si Indah itu,” ujar Nursyah dikutipdari YouTube KH Infotainment, Rabu (13/1/2021).

Meski ditentang ibunda Indah Permatasari, Arie Kriting jalan terus. Komika kondang ini tampak bahagia menjalani rumah tangga dengan Indah Permatasari.

Kini, Arie Kriting kembali jadi sorotan. Dia dengan tegas menolak menjadi mualaf. Nah, berikut potret kontroversi Arie Kriting, suami Indah Permatasari tolak masuk Islam karena alasan ini.

Baca Juga: Satu Indonesia Bisa Kegirangan, Ternyata Bau Badan Hilang Cuma dengan 3 Bahan Dapur Ini, Caranya Gampang Banget

Instagram Arie Kriting

Arie Kriting menuai sorotan. Suami Indah Permatasari ini dengan tegas menolak menjadi mualaf.

Kehidupan Indah Permatasari yang disebut makin sengsara awalnya terlihat di video Tiktok yang dibagikan Arie Kriting.

Saat itu, Indah Permatasari baru saja membuatkan makanan untuk Arie Kriting.

"Dari kemarin ngidam-ngidam pisang goreng pakai sambal, dan akhirnya ada yang membuatkan. Terima kasih nona," ucap Arie Kriting, dari video TikToknya.

Lantas, Indah Permatasari pun menyuapi Arie Kriting dengan makanan buatannya.

Baca Juga: Sempat Ngotot Minta Tes DNA, Ini Alasan Rizki DA Akhirnya Bangga Pamer Bayi dari Rahim Nadya Mustika, Netizen: Dulu Ngggak Mau Ngakuin

"Sambalnya juara, emm," ucap Indah Permatasari.

"Ashoyy, enak," imbuh Arie Kriting.

Akan tetapi, penampilan Indah Permatasari banyak menuai sorotan.

Rambut hitam Indah Permatasari yang biasa tergerai, kini hanya dicempol.

Baca Juga: Bak Benarkan Kekhawatiran Denny Darko, Umi Gen Halilintar Syok Lihat Penampilan Baru Menantunya: Ini Waktunya Untuk Dekat Pada Allah

instagram/@indahpermatasari Tiktok/@arie_kriting

pernikahan Indah Permatasari dan Arie Kriting

Tulang leher Indah yang makin kelihatan menunjukkan istri Arie Kriting ini makin kurus.

Baju yang diapkai pun tampak seadanya, yakni hanya pakai kaus biasa.

Disebutkan netizen, penampilan Indah Permatasari seperti tak terurus pasca dinikahi Arie Kriting.

Bahkan ada netizen yang menyebut Indah Permatasari sudah kena karma karena berani melawan ibunda.

Baca Juga: Sengaja Bongkar Tabiat Asli Sahabat Sendiri, Nagita Slavina Sengaja Minta Eko Patrio Coret Nama Ayu Ting Ting dari Daftar Artis Pesbukers?

"Kenapa sekarang berubah drastis malah sekarang pucat."

"Istrinya kek gak keurus, dulu perasaan cantik banget, sekarang kurus dan kusam."

"Kok kak Indah jadi kayak mulai kurusan"

"Sejak nikah, auranya beda ya, gak fresh lagi, seperti gadis biasa sekarang,"

Baca Juga: Digadang-gadang Naik Pelaminan dengan Febby Rastanty, Verrel Bramasta Malah Kepergok Goda Artis Cantik Ini Hingga Singgung Waktu Nikah

Instagram/arie_kriting

Ruang makan sekaligus tempat bersantai di kos-kosan Arie Kriting dan Indah Permatasari

"Macam gak ada aja laki-laki yang lebih cocok sampai harus melawan ibu," tulis netizen.

Menaggapi komentar netizen, Indah Permatasari pun mengunggah video TikTok yang membanggakan sang suami, Arie Kriting.

"Hitam manis, yank hitam manis yank hitam manis. Pandang tak jemu, pandang tak jemu," nyanyi Indah Permatasari sambil tersenyum menunjuk sang suami.

Menurut Indah Permatasari, netizen jangan repot-repot mengurusi kehidupannya pasca menikah dengan Arie Kriting.

Baca Juga: Disebut Raffi Ahmad Akhiri Status Janda Laudya Cynthia Bella, Aktor Tampan Ini Akhirnya Ungkap Perasaannya Pada Mantan Istri Engku Emran: Aku Sayang Banget Sama Dia

"Macam gak ada saja masalahmu ya, sampai repot-repot komen begini," balas Indah Permatasari.

Bahkan, Arie Kriting pun ikut menimpali dan menyemprot netizen julid.

"Bnayak yang gak paham sih ini, Mungkin kebiasaan dapat pasangan yang kebanyakan tingkah," balas Arie Kriting.

Baca Juga: Disentil Kerap Pamer Kemewahan di Tengah Kemiskinan, Atta Halilintar Nyatanya Dapat Selamat dan Doa dari Presiden Indonesia: Hatur Nuhun Aku Suka Banget

Instagram Arie Kriting

Arie Kriting menuai sorotan. Suami Indah Permatasari ini dengan tegas menolak menjadi mualaf.

KeyakinanArie Kriting kini kembali menjadi sorotan usai menikah dengan Indah Permatasari yang diketahui beragama Islam.

Hal itu tertuju pada Arie Kriting karena sebelum menikah ia sempat membuat pernyataan menolak untuk menjadi mualaf.

Ketika itu, komika yang dikenal lewat ajang pencarian bakat tersebut sempat membuat pernyataan tentang mualaf. Arie Kriting menyebut kalau kecil kemungkinan dirinya menjadi seorang mualaf.

Baca Juga: Foto Terkini Razer Patricia Mantan Tunangan Rezky Aditya, Curi Perhatian Gegara Bahas Karma

Instagram Arie Kriting

Arie Kriting menuai sorotan. Suami Indah Permatasari ini dengan tegas menolak menjadi mualaf.

Di depan kamera pada tahun 2017, Arie Kriting berujar tegas, “Kayaknya kecil kemungkinan saya jadi mualaf. Gak akan sepertinya.”Arie Kriting meyakinibahwa masyarakat Indonesia memiliki kebebasan dalam beragama.

“Terima kasih. Keputusan untuk tidak menjadi mualaf ini memang saya ambil karena saya percaya bahwa di Indonesia kebebasan beragama diakui,” ujar Arie Kriting. Dia punmenegaskan kalau dirinya tidak membenci agama Islam.

“Saya gak benci Islam kok, sama sekali tidak. Cuma gak mau jadi mualaf aja,” ujar Arie Kriting.Atas penyataan itu, salah satu netizen meminta pria 36 tahun tersebut untuk lebih hati-hati ketika mengucapkan sesuatu. Arie kemudian menanggapinya.

Baca Juga: Jarang Tersorot Kamera Hingga Dituding Penyuka Sesama Jenis, Sarah Vi Pasrah Terjangkit Penyakit Menular Ini

Instagram Arie Kriting

Arie Kriting menuai sorotan. Suami Indah Permatasari ini dengan tegas menolak menjadi mualaf.

“Hati-hati bang, kalau enggak mau mualaf. Jangan benci-benci banget ma Islam. Soalnya banyak orang yang benci mati-matian eh jadi mualaf,” ucap salah seorang netizen.

Rupanya ada alasan kenapa Arie Kriting mengaku tidak ingin mualaf. Arie Kriting memang menganut agama Islam sejak lahir. Hal tersebut diungkapkan Arie saat berada di atas panggung.

Ia menceritakan pengalamannya saat mengucap salam sebagai umat Muslim ketika mengunjungi salah satu daerah di Indonesia. Namun di sana, Arie dikira non Muslim.

Baca Juga: Sudah Lama Pensiun, Mantan Gubernur DKI Jakarta Ini Dikabarkan Meninggal Dunia, Begini Faktanya

“Waktu saya ke Aceh, saya mengucap salam (dalam Islam), pada sikut-sikutan, mereka bilang ‘Orang Timor ada yang Islam memangnya?’ Ini stereotype, orang Timor harus hitam, keriting, tidak boleh Islam, namanya harus Simon.

Tidak juga, saya ini Islam dan saya pulang ke kampung halaman pada saat Idul Fitri. Itu momen yang sangat berharga, saya sholat Ied, itu luar biasa sekali,” tandas Arie Kriting.

Baca Juga: Foto Unggahan Sebelum Meninggal Dunia Disorot, Ini Sosok Markis Kido yang Jadi Pahlawan Indonesia di Olimpiade Beijing

Instagram Arie Kriting

Arie Kriting menuai sorotan. Suami Indah Permatasari ini dengan tegas menolak menjadi mualaf.

(*)

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya