Follow Us

Pohon Pisang Berkembang Biak dengan Cara Tunas. Ini Penjelasannya

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Selasa, 03 Agustus 2021 | 23:31
Pohon pisang ciri tumbuhan yang berkembang biak dengan cara tunas beserta contohnya.
Istimewa

Pohon pisang ciri tumbuhan yang berkembang biak dengan cara tunas beserta contohnya.

Baca Juga: Jawaban Apa Manfaat Tumbuhan Bagi Makhluk Hidup Soal Kelas 6 SD Tema 1

Pohon pisang ciri tumbuhan yang berkembang biak dengan cara tunas beserta contohnya.
Istimewa

Pohon pisang ciri tumbuhan yang berkembang biak dengan cara tunas beserta contohnya.

Ada dua jenis perkembangbiakan secara vegetatfi, yaitu Perkembangbiakan Tunas Vegetatif Alami dan Perkembangbiakan Tunas Vegetatif Buatan.

Perkembangbiakan tunas vegetatif alami adalah perkembangbiakan vegetatif yang terjadi tanpa bantuan dari luar atau eksternal.

Perkembangbiakan tunas vegetatif buatan adalah perkembangbiakan vegetatif yang terjadi karena bantuan tangan manusia, seperti proses stek, mencangkok, okulasi, Kopulasi dan lainnya.

Berikut ini contoh tumbuhan yang berkembang biak dengan cara tunas. Tumbuhan ini sering kita temukan di sekitar kita.

1. Pohon Pisang

Pohon pisang adalah salah satu tumbuhan yang sering dibudidayakan di Indonesia. Sebab, tumbuhan ini memang bisa tumbuh baik di iklim tropis dan sub tropis.

Pohon pisang termasuk jenis tumbuhan terna yang memiliki ciri batang lunak dan tidak membentuk kayu. Pisang merupakan salah satu tumbuhan dari suku Musaceae.

Pisang memiliki banyak spesies yang sangat beragam. Pisang merupakan salah satu tumbuhan yang berkembang biak dengan bertunas. Tunas baru akan muncul dari bagian batang yang menjadi tumbuhnya akar.

Baca Juga: Contoh Konjungsi dalam Kalimat Bahasa Indonesia, Berikut Pengertian dan Jenisnya

Cocor bebek, ciri tumbuhan yang berkembang biak dengan cara tunas beserta contohnya.
Istimewa

Cocor bebek, ciri tumbuhan yang berkembang biak dengan cara tunas beserta contohnya.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest