Follow Us

Sebut Jilbab Bukan Perintah Allah, Ade Armando Kena Sentil Sosok Ini: Itu Bukan Domain Anda!

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Kamis, 28 Januari 2021 | 15:23
Ilustrasi murid-murid sekolah menengah
iDEA

Ilustrasi murid-murid sekolah menengah

Hal senada diungkapkan Novi Kurnia Wati Zalukhu, siswa kelas XII SMK Negeri 2 Padang di kelas lainnya.

Baca Juga: Rasakan Efek Vaksin Covid-19, Ini Jadwal Ariel NOAH Jalani Vaksinasi Dosis Kedua

Eka Maria Putri Waruhu, siswi non-muslim di SMKN 2 Padang yang mengaku rindu melepas jilbabnya. SMKN 2 Padang menjadi viral di media sosial terkait debat pihak sekolah dan orangtua murid soal peraturan mengenakan jilbab ke seluruh siswi termasuk mereka yang non-muslim.
YouTube Kompastv

Eka Maria Putri Waruhu, siswi non-muslim di SMKN 2 Padang yang mengaku rindu melepas jilbabnya. SMKN 2 Padang menjadi viral di media sosial terkait debat pihak sekolah dan orangtua murid soal peraturan mengenakan jilbab ke seluruh siswi termasuk mereka yang non-muslim.

Novi mengatakan, dengan adanya tuntutan dari ayah Jeni Cahyani Hia agar siswa non-Muslim diizinkan tidak berjilbab, ia dan beberapa temannya berani dan sepakat tidak mengenakan jilbab ke sekolah mulai Selasa ini.

”Saya merasa lebih baik tidak berjilbab. Harapannya untuk seterusnya bisa tidak memakai jilbab ke sekolah. Dari dulu memang ingin tidak pakai jilbab. Namun, saat itu, belum ada aturan tegas. Makanya, saya tetap pakai jilbab,” kata Novi.

Baca Juga: Telanjur Koar-koar Dana Umat Digarong, Ternyata Transfer Uang dari Negara Ini ke Rekening FPI Diselidiki PPATK, Apa Alasannya?

Karena pertama kali tidak mengenakan jilbab di sekolah dan penampilannya berbeda dari sebagian besar teman sekelasnya, Novi awalnya merasa canggung.

Teman-temannya juga agak terkejut dengan penampilan barunya.

Walakin, Novi dan teman-temannya perlahan terbiasa. Perlakuan teman-teman terhadap Novi juga tidak berubah.

Baca Juga: Dituntut Tak Boleh Keluyuran Selama 30 Hari, Raffi Ahmad Cuma Bisa Lakukan Ini Usai Disindir Jokowi Saat Divaksin Kedua Kali

Novi pun berharap semua sekolah bisa memberikan aturan tegas bahwa siswa non-Muslim boleh tidak berjilbab ketika sekolah.

”Saya berharap semoga peraturan di SMK Negeri 2 Padang dan sekolah lainnya menghormati HAM orang Kristen,” ujar Novi.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest