- Usaha apa saja yang dilakukan pemiliknya sehingga membuat bolu ini terkenal?
- Bagaimana pengaruh keberadaan Bolu Meranti terhadap pembangunan ekonomi masyarakat Kota Medan?
Jawaban: Usaha bolu Meranti membuka lapangan pekerjaan bagi orang-orang Medan.
- Bagaimana pengaruh keberadaan Bolu Meranti terhadap pembangunan sosial budaya masyarakatnya?
- Apakah di daerahmu juga punya sesuatu yang biasa dijadikan oleholeh khas daerahmu?
Ayo Mengamati
Bagaimana dengan kegiatan masyarakat di daerah tempat tinggalmu? Lakukanlah kegiatan berikut ini di dalam kelompok.
- Carilah informasi tentang oleh-oleh khas daerahmu yang terkenal sampai wilayah lain. Oleh-oleh itu dapat berupa makanan, atau kerajinan tangan khas daerah sepeti kain, patung, atau kerajinan lainnya.
- Catatlah informasi tersebut.
- Tuliskanlah kesimpulanmu dari kegiatan ini.
Keunikan atau kekhasan:
- Gethuk Goreng yang bercita rasa manis ini mempunyai aneka rasa atau aroma seperti : rasa gula merah, cokelat, durian dan lain-lain.
- Gethuk Goreng ini dikemas apik dalam besek sehingga sangat cocok untuk oleh-oleh karena dapat disimpan atau bertahan hingga sepuluh hari.