Akan tetapi jika Trump kembali menjadi capres Republik, akankah suami Jill Biden itu mengubah keputusannya?
Di tengah ketegangan dalam menanti hasil pemilu, AS telah mengerahkan pembom tempur B-1B ke pangkalan Misawa di dekat Korea Utara.
Militer AS bermaksud melakukan unjuk kekuatan dengan mengerahkan jet pembom untuk meredam potensi provokasi.
MelansirExpress.co.uk, Rabu (4/11/2020), militerASmengirimpesawat pembomB-1B kembali ke Laut Timur menjelang 3 November.
Pembom B-1B adalah pembom konvensional supersonik jarak jauh.
Pesawat pembomtersebut telah digunakan Angkatan Udara Amerika Serikat sejak 1985.
Operasi tersebut bertujuan untuk mencegah kemungkinan Korea Utara memanfaatkan gangguan yang disebabkan oleh pemilihan AS.

Ilustrasi Pembom Amerika
Pembom B-1B terlihat mendarat di pangkalan Misawa, Jepang, yang berada di seberang pangkalan Sinpo Korea Utara.
B-1B itu didampingi oleh Boeing EA-18G Growler, sebuah pesawatperang listrik.