Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 4 SD Tema 4 Subtema 3 Pembelajaran 3 Mengolah Sampah Halaman 112-116

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Jumat, 06 November 2020 | 05:45
 
Proses menyortir botol-botol plastik untuk didaur ulang menjadi botol kembali.
National Geographic Indonesia/Warsono

Proses menyortir botol-botol plastik untuk didaur ulang menjadi botol kembali.

Baca Juga: Buatlah Peta Konsep yang Menarik dan Kreatif Tentang Materi Sifat-sifat Cahaya! Kunci Jawaban Belajar dari Rumah TVRI Kelas 4-6 SD

Sebisa mungkin, barang-barang yang sudah tidak berguna lagi, bisa didaur ulang.

Tidak semua barang bisa didaur ulang, namun saat ini sudah banyak industri yang memanfaatkan sampah menjadi barang lain.

Cara yang keempat, kita bisa mengganti ulang.

Istilah ini dikenal dengan replace (mengganti).

Teliti barang yang kita pakai sehari-hari.

Gantilah barang- barang yang hanya bisa dipakai sekali dengan barang yang lebih tahan lama.

Telitilah agar kita hanya memakai barang-barang yang lebih ramah lingkungan, misalnya ganti kantong keresek kita dengan keranjang bila berbelanja.

Baca Juga: Tulislah Kegiatan Sehari-hari yang Memanfaatkan Sifat-sifat Cahaya, Kunci Jawaban Belajar dari Rumah TVRI Kelas 4-6 SD 8 September 2020

Kunci Jawaban Halaman 115-116

Mengolah sampah termasuk kegiatan melestarikan sumber daya alam karena kita menggunakan barang-barang bekas.

Perhatikanlah lingkunganmu!

Editor : Fotokita

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 9

Latest

Popular

x