Follow Us

Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 5 SD Subtema 1 Pembelajaran 3 Halaman 21-26 Mengenal Letak Geografis Indonesia

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Kamis, 05 November 2020 | 05:45
Peta Indonesia.
Lutfi Fauziah

Peta Indonesia.

Meski tampak rumit, bila disederhanakan, rute pelayaran utama pada jalur pelayaran di dunia adalah menghubungkan Amerika Utara, Eropa dan Asia Pasifik melalui Terusan Suez, Selat Malaka dan Terusan Panama.

Baca Juga: Inilah Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 6 SD Tema 3 Subtema 2 Penemuan Komputer Halaman 99-100

Indonesia dilalui oleh jalur pelayaran utama dunia. Jalur utama ini adalah jalur pelayaran perdagangan paling penting dan melayani pasar utama dunia.

Secara geografis, Indonesia terletak di Benua Asia yang mengalami perkembangan ekonomi yang sangat cepat saat ini.

Baca Juga: Inilah Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 6 SD Tema 4 Subtema 1 Globalisasi Halaman 1-7

Karena Indonesia menjadi jalur lalu lintas pelayaran dan perdagangan dunia, dampaknya bangsa Indonesia telah menjalin interaksi sosial dengan bangsa-bangsa lain sejak lama.

Selain interaksi dalam bidang perdagangan, terjadi interaksi dalam bidang sosial dan budaya di Indonesia. Sehingga pengaruh budaya asing masuk ke Indonesia.

  1. Bagaimana peristiwa Sumpah Pemuda bisa meningkatkan semangat persatuan dan kesatuan bangsa?
Sumpah Pemuda menginspirasi seluruh lapisan masyarakat Indonesia terhadap pentingnya persatuan dan kesatuan.

Baca Juga: Inilah Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 6 SD Tema 3 Subtema 2 Penemuan dan Manfaatnya Pembelajaran 1 Halaman 62-69

Pada saat itu, para pemuda yang berbeda suku, adat, dan bahasa bertekad untuk bersatu dengan membacakan sebuah sumpah.

Sumpah ini merupakan janji pemuda mewakili masyarakat Indonesia untuk bersatu membentuk sebuah negara merdeka yang bebas dari penjajahan.

Baca Juga: Inilah Kunci Jawaban Buku Tematik Kelas 6 SD Tema 3 Subtema 3 Ayo Menjadi Penemu Pembelajaran 1 Biografi BJ Habibie

Halaman Selanjutnya

Disclaimer:

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest