
Minuman manis.
Sayangnya, banyak dari minuman kemasanyang dijual di pasaran justru tinggi akan kandungan gula dan berbahaya untuk imunitas.
MengutipWeb MD,sebuah penelitian menunjukkan, makan atau minum8 sendok makan gula atau setara dengan satu minuman bersoda bisa menurunkan kemampuan sel darah putih untuk membunuh kuman.
Wah, kalau begitu sebaiknya kita menghindari 2 jenis minuman ini. Lebih baik menghidrasi tubuh dengan air putis saja, ya!
(Salsabila Putri Pertiwi/Bobo.grid.id/Intisari-Online.com)