Follow Us

Biar Dapat Duit Banyak dari Streaming Service, Jangan Asal Sebar Lagu Buatan Kita. Begini Strateginya

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Kamis, 14 Mei 2020 | 14:06
Ilustrasi aplikasi streaming musik.
Pixabay

Ilustrasi aplikasi streaming musik.

Fotokita.net - Enaknya band zaman sekarang, nyebar lagu bisa lewat digital, yakni lewat music streaming service yang jumlahnya banyak.

Tapi nggak sekedar diunggah terus beres, lho. Kalo nggak dengan strategi yang matang, bisa-bisa lagu lo nggak dapet profit.

Jangankan profit, mungkin jumlah play-nya nggak banyak!

Mudahnya hidup di zaman serba teknologi, salah satunya, kita bakal lebih punya banyak kesempatan untuk mempromosikan karya.

Bukan cuma mudah melakukannya karena terfasilitasi, tapi juga lebih murah bahkan gratis.

Baca Juga: Wuhan Umumkan Kluster Covid-19 Baru, China Lockdown 4 Juta Warga Kota yang Dekat Korea Utara: Gelombang Kedua Infeksi Corona Telah Tiba?

Misalnya mengenalkan lagu-lagu kita ke orang-orang.

Beda dengan band zaman dulu, buat distribusiin lagu lebih luas harus kerjasama dengan label, atau lewat distro. Biayanya tentu nggak murah.

Baca Juga: Pesawat Boleh Terbang Kembali, Antrean Penumpang di Terminal 2 Bandara Soetta Jadi Viral. Begini Faktanya

Kapan lo sebaiknya upload lagu hingga gimana nyebarnya di media sosial ternyata berpengaruh buat kelangsungan karya lo juga.

Terus, apa yang harus dilakukan?

Ilustrasi streaming musik
Spotify

Ilustrasi streaming musik

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest