Follow Us

Segera Siapkan Kamera, Inilah Daftar Peristiwa Langit yang Bisa Kita Saksikan di Indonesia: Salah Satunya Fenomena Langka di Atas Kabah

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Jumat, 01 Mei 2020 | 13:19
Seolah Pertanda Berakhirnya Wabah Corona, Arab Saudi Akhirnya akan Buka Kembali Masjid Nabawi dan Masjidil Haram Setelah Sebulan Terapkan Lockdown
Kompas.com

Seolah Pertanda Berakhirnya Wabah Corona, Arab Saudi Akhirnya akan Buka Kembali Masjid Nabawi dan Masjidil Haram Setelah Sebulan Terapkan Lockdown

Fotokita.net - Ramadhan di tengah pandemi Covid-19 membuat warga Muslim menjalankan ibadah di bulan suci ini dalam suasana berbeda. Untuk mencegah penyebaran virus corona, seluruh ibadah terpaksa dilakukan di rumah.

Di tengah sejumlah keprihatinan itu, rupanya kita masih mendapatkan hiburan atas peristiwa langit di tengah bulan suci Ramadhan 1441 H.

Tentu saja, peristiwa langit nan langka itu cuma bisa disaksikan di wilayah tertentu saja. Karena itu, kita harus teliti lokasi mana yang akan bisa menyaksikan peristiwa langit yang akan segera datang.

Baca Juga: Gara-gara Gubernur dan DPRD Sultra Satu Suara Perkara TKA China, Kedua Anak Buah Presiden Jokowi Ini Malah Saling Bantah di Depan Media: Lempar Tanggung Jawab?

Memasuki awal bulan Mei 2020, sambil menemani kegiatan di rumah aja, sebaiknya Anda mencatat fenomena apa saja yang akan hadir di langit Indonesia bulan ini.

Ilustrasi foto hujan meteor. Bisakah kamu menemukan di mana meteor yang terekam dalam gambar?
Wikimedia Commons

Ilustrasi foto hujan meteor. Bisakah kamu menemukan di mana meteor yang terekam dalam gambar?

Saat dihubungi Kompas.com, Jumat (1/5/2020); astronom amatir Marufin Sudibyo menjelaskan bahwa setidaknya akan ada empat fenomena langit yang bisa Anda saksikan pada Mei 2020 ini.

Di antaranya adalah hujan meteor eta Aquarids, Supermoon, bulan baru, dan Matahari tepat di atas Ka'bah.

Baca Juga: Penampilannya Sewaktu Acara Penting Presiden Jokowi Tuai Pujian, Prestasi Perempuan yang Jarang Tersorot Kamera Ini Ternyata Tak Main-main: Piawai dalam Bisnis Digital

4-5 Mei 2020: Hujan meteor eta Aquarids

Hujan meteor menjadi fenomena yang banyak ditunggu masyarakat dan juga para astronom.

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest