Follow Us

Dapur Sempit Gampang Kotor, Coba Desain Ulang Pakai Model Tak Biasa, Fotonya Jadi Gini

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Rabu, 25 Januari 2023 | 20:32
Memgubah desain dapur ukuran kecil dapat memberikan foto tampilan yang lebih segar.
Instagram

Memgubah desain dapur ukuran kecil dapat memberikan foto tampilan yang lebih segar.

"Ketika mendesain dapur minimalis, saya menghapus peralatan yang tidak penting dari meja dan saya selalu menggunakan palet monokromatik," ujar desainer interior yang berbasis di New York, Joy Moyler.

Menurut Joy, hal ini membuat mata lebih fokus untuk melihat permukaan yang indah pada dapur seperti countertop atau bakcsplash ketimbang peralatan masak yang terlalu banyak.

3. Hilangkan stopkontak di dinding

Menggunakan stopkontak pull pop up di meja dapur dan di dalam lemari dapat menghilangkan kebutuhan akan semua stopkontak yang tidak menarik di dinding dapur atau backsplash.

"Ini menghasilkan tampilan yang ramping dan bersih," kata Nina Magon.

4. Kompor dalam countertop

"Menggunakan kompor tanam sederhana yang bersarang di dalam countertop akan menghasilkan permukaan yang halus dan berkesinambungan," terang Karen Williams dari firma desain dapur St. Charles.

5. Pastikan semua peralatan dibutuhkan

Tujuan mendesain dapur minimalis adalah memastikan bahwa semua peralatan yang diletakkan memang diperlukan di dapur.

"Jika menggunakan beberapa benda atau peralatan yang tidak berfungsi di luar dapur, itu perlu menjadi titik fokus pernyataan," papar desainer Breegan Jane yang berbasis di Los Angeles.

Baca Juga: Tampilan Dapur Sempit Disegarkan, Pilih Warna yang Cocok, Jangan Sampai Potretnya Malu-maluin

6. Keseluruhan warna putih

Editor : Fotokita

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular