"Hidup dengan Irwan begitu banyak pengalaman menyenangkan dalam arti memiliki kehidupan yang belum tentu bisa saya gapai dengan usaha saya sendiri," kata Desy Ratnasari.
Salah satu hal yang tak dilupakan Desy Ratnasari ketika Irwan Mussry memberinya fasilitas helikopter semasa pacaran.

Foto mantan pacar pengusaha kondang Irwan Mussry usai menjadi juara cover girl itu beredar di Instagram. Tampangnya tak banyak berubah.
(*)