Sosok orang ketiga tersebut bahkan diduga kuat tak lain tak bukan ialah Mulan Jameela.
Bahkan gegara hal tersebut, Mulan sempat dicap sebagai pelakor.
Menyesali apa yang telah terjadi, Mulan Jameela sempat bujuk suaminya kini, Ahmad Dhani, untuk kembali kepada mantan istrinya, Maia Estianty.
Hal itu dia ungkapkan kepada Ahmad Dhani usai mendengar ucapan anak bungsu Maia Estianty, Dul Jaelani.
Rupanya, apa yang sempat diungkapkan Mulan Jameela itu juga sampai ke telinga Maia Estianty.
Namun siapa sangka setelah perceraian itu, Mulan Jameela ternyata pernah mencoba meminta Ahmad Dhani untuk kembali ke pelukan Maia Estianty.

Melenggang ke Senayan Bergaji Rp 136 Juta, Mulan Jameela Sempat Pendam Rapat-rapat Kematian Anak Ahmad Dhani
Hal itu terungkap dalam video dari channel Youtube Ovri Peyriz berjudul Permintaan Maaf Mulan pada tahun 2015 lalu.
Dalam wawancara yang diambil dari A Deep Conversation with Mulan Jameela itu, sang penyanyi mengungkapkan isi hatinya.