Follow Us

Sebut Jilbab Bukan Perintah Allah, Ade Armando Kena Sentil Sosok Ini: Itu Bukan Domain Anda!

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Kamis, 28 Januari 2021 | 15:23
Ilustrasi murid-murid sekolah menengah
iDEA

Ilustrasi murid-murid sekolah menengah

Baca Juga: Bak Panggang Jauh Dari Api, Terus-terusan Diklaim Jokowi, Media Asing Soroti Kondisi Indonesia Usai Lewati 1 Juta Kasus Covid-19

”Sebagai tindakan konstruktif, dalam waktu dekat kami akan mengeluarkan surat edaran dan membuka hotline khusus pengaduan untuk menghindari pelanggaran serupa,” kata Nadiem.

Adapun Direktur Jenderal Pendidikan Vokasi Kemendikbud Wikan Sakarinto, dalam siaran pers Kemendikbud, Sabtu (23/1), menyatakan, sekolah tidak boleh membuat peraturan atau imbauan bagi peserta didik untuk mengenakan model pakaian kekhususan agama tertentu sebagai pakaian seragam sekolah. Sekolah juga tidak boleh melarang jika siswa mengenakan seragam sekolah dengan model pakaian kekhususan agama tertentu.

Baca Juga: Dikenal Sosok Non Muslim, Ulama Kharismatik Ini Berani Pasang Badan Buat Kapolri Listyo Sigit Prabowo, Begini Alasannya

Sementara itu, dosen komunikasi dari Universitas Indonesia, Ade Armando turut berkomentar tentang polemik aturan pemakaian jilbab di sekolah.

Ade Armando menyebutkan bahwa berjilbab bukanlah perintah dari Tuhan.

Pernyataan itu mengkomentari sejumlah siswi nonmuslim di SMK 2 Padang yang kini telah melepaskan jilbab setelah turun instruksi dari Kemendikbud.

Direktur Jenderal Pendidikan Vokasi Kemendikbud Wikan Sakarinto, dalam siaran pers Kemendikbud, Sabtu (23/1), menyatakan, sekolah tidak boleh membuat peraturan atau imbauan bagi peserta didik untuk mengenakan model pakaian kekhususan agama tertentu sebagai pakaian seragam sekolah.

Baca Juga: Meninggal dengan Wajah Tersenyum, Ini Alasan Syekh Ali Jaber Rela Berhutang Demi Berikan Uang Rp 80 Juta Buat Orang Palestina yang Baru Dikenalnya

Sekolah juga tidak boleh melarang jika siswa mengenakan seragam sekolah dengan model pakaian kekhususan agama tertentu.

Ade Armando pun mengimbau bagi siswi yang merasa tidak wajib berjilbab atau bahkan yang merasa tidak nyaman berjilbab, agar melepaskan saja jilbabnya.

"Berjilbab bukan perintah Allah. Jadi bagi yang merasa tidak wajib atau merasa tidak nyaman berjilbab, lepaskan saja. Yang penting sopan," tulis Ade Armando di akun Twitternya, dilihat pada Kamis (28/1/2021).

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest