Follow Us

youtube_channeltwitter

Terkuak, Bukan Karena Surat Wasiat, Ini Alasan Nita Thalia Cabut Gugatan Harta Warisan Nurdin Rudythia

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Sabtu, 23 Januari 2021 | 09:16
Kenangan Nita Thalia bersama mendiang mantan suaminya, Nurdin Rudythia.
Instagram @nitatalia.real

Kenangan Nita Thalia bersama mendiang mantan suaminya, Nurdin Rudythia.

Setelah kepergian Nurdin, Nita ingin komunikasi dan silahturahmi dengan keluarga istri pertama Nurdin tetap berjalan baik.

Baca Juga: Baru Sebulan Menjabat, Menkes Budi Gunadi Blak-blakan Sebut Cara Testing Covid-19 di Indonesia Salah, Ini Penjelasannya

Nita Thalia menunjukkan surat wasiat dari Nurdin Rudythia yang sudah meninggal dunia.

Nita Thalia mengaku masih sayang dengan mantan suaminya, Nurdin Ruditia.
Instagram @nitatalia.real

Nita Thalia mengaku masih sayang dengan mantan suaminya, Nurdin Ruditia.

Mantan suami penyanyi dangdut Nita Thalia, Nurdin Rudythia meninggal dunia pada Jumat (15/1/2021).

Meski sudah jadi mantan suami, tetap saja Nita Thalia sangat terpukul kehilangan laki-laki yang pernah ada di hidupnya untuk selamanya.

Sebelum meninggal dunia pun, Nurdin Rudythia menulis surat wasiat untuk Nita Thalia.

Surat wasiat itu bukan mengenai harta warisan.

Baca Juga: Resmi Dihentikan, Polisi Ngotot Sebut Alasan Utama Ini Hingga Kasus Raffi Ahmad Tak Bisa Dipidana Seperti Habib Rizieq Shihab

Melainkan Nurdin Rudythia meminta agar Nita Thalia menggunakan baju tertutup.

"(Wasiat untuk pakai baju tertutup) Iya," ujar Nita dikutip dari Program Rumpi, Kamis (21/1/2021).

Nita juga diminta untuk meminta maaf pada istri pertama Nurdin Rudythia.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 15

Latest

Popular

x