Follow Us

Rangkuman Kunci Jawaban Gemar Matematika Volume Bangun Ruang di TVRI untuk SD Kelas 4-6 Jumat 15 Mei 2020

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Kamis, 14 Mei 2020 | 15:22
Gemar Matematika Belajar dari Rumah TVRI
iStockphoto

Gemar Matematika Belajar dari Rumah TVRI

Berikut Fotokita.net lengkapi dengan Rumus Volume Bangun Ruang agar Siswa SD kelas 4-6 bisa kembali mengingat materi pelajaran Matematika yang sudah dipelajari di sekolah

Rumus Volume Bangun Ruang

Rumus Volume Kubus = pangkat 3 dari sisi = V = s x s x s = s3

Rumus Volume Balok = panjang x lebar x tiggi = V = p x l x t

Rumus Volume Tabung = Luas Alas x Tinggi = V = Π r2 t *alas tabung berbentuk lingkaran

Baca Juga: Apa Sifat-Sifat Cahaya? Berikan Masing-Masing Contohnya! Jawaban Materi Soal X-Sains Bunyi dan Cahaya di TVRI Selasa 12 Mei 2020

Rumus Volume Kerucut = 1/3 x Luas Alas x Tinggi = V = 1/3 Πr2 t *alas tabung berbentuk lingkaran

Rumus Volume Bola = 4/3 Π r3 r = jari-jari

Rumus Volume Prisma = Luas Alas* x Tinggi *Tergantung Jenis Alasnya Jika Prisma segitiga (alas segitiga) V = 1/2 at x Tinggi PrismaJika Segi Empat (alas persegi) V= s2 x Tinggi Prisma Jika Alas segi lima makan menggunakan luas segi lima, jika persegi panjang menggunakan luas persegi panjang.

Rumus Volume Limas = 1/3 x Luas Alas* x Tinggi *Tergantung Jenis Alasnya, sama seperti pada volume prisma

Baca Juga: Rangkuman Jawaban Soal X-Sains Bunyi dan Cahaya Belajar dari Rumah TVRI Selasa 12 Mei 2020

Cara Mudah Menghitung Volume Bangun Ruang

  • Tentukan dengan tepat jenis bangun ruang yang akan dihitung volumenya, agar kita dapat menentukan rumus volume bangun ruang yang akan dipakai.
  • Untuk menghafal rumus volume bangun ruang, ingat selalu volume bangun ruang adalah “Luas Alas x Tinggi” dan untuk Limas dan Kerucut ada pengali 1/3
  • Untuk membedakan antara prisma dan limas, yang harus diingat limas adalah bangun Piramid.
  • Selalu ingat bahwa satuan volume selalu kubik yaitu satuan3

Jawaban Pertanyaan Nomor Satu

Halaman Selanjutnya

Informasi :

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest