Follow Us

Kota Tua, Pilihan Liburan Favorit nan Murah. Lihat Foto-foto Keunikannya

Mahmud Zulfikar - Senin, 08 Juli 2019 | 06:06
Museum Fatahillah Kota Tua
commons.wikimedia.org

Museum Fatahillah Kota Tua

Fotokita.net - Kawasan Kota Tua selalu menjadi pilihan destinasi liburan banyak pelancong baik dari Jakarta ataupun luar Jakarta. Selain mudah diakses, biaya minim juga menjadi alasan pengunjung berbondong-bondong mendatangi Kota Tua.

Tidak perlu membutuhkan biaya besar, Kota Tua bisa menghadirkan suasana menyenangkan untuk liburan kamu.

Baca Juga: Lihatlah 10 Foto Kekejian Manusia Pada Satwa Ini. Apakah Manusia Pantas Jadi Pemimpin Alam Ini?

Situasi halaman Museum Fatahillah, Jakarta Barat.
Kompas.com

Situasi halaman Museum Fatahillah, Jakarta Barat.

Datang bersama teman, keluarga, dan orang tercinta menikmati keindahan-keindahan Kota Tua. Kamu juga bisa menyewa sepeda onthel, berkeliling dan berfoto-foto di kawasan museum-museum tua.

Baca Juga: Melestarikan Penyu di Kepulauan Seribu, yang Tak Jauh Dari Jakarta

Sepeda Onthel seringkali memikat hati para pengunjung sebagai property foto atau untuk keasyikan bersepeda. Dengan harga sewa yang relatif murah, sekitar 20ribu per 30 menit.

Suasana Kali Besar di Kota Tua
Kompas.com

Suasana Kali Besar di Kota Tua

selain itu, Kota Tua memiliki banyak titik yang membuat kamu lupa kalau kamu sedang di Jakarta.

Suasana Kali Besar di Kota Tua, Jakarta Barat, sehari setelah dibuka Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno, Sabtu (7/7/2018).(KOMPAS.com/Ardito Ramadhan D)
Kompas.com

Suasana Kali Besar di Kota Tua, Jakarta Barat, sehari setelah dibuka Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno, Sabtu (7/7/2018).(KOMPAS.com/Ardito Ramadhan D)

salah satunya kawasan Kali Besar. Dibangun sejak 2017 lalu, proyek revitalisasi Kali Besar menjadi salah satu objek menarik bagi para pengunjung. suasana pedestrian yang beralaskan batu andesit membuat kita berasa seperti di Eropa.

Museum Fatahillah di malam hari
KOMPAS.com

Museum Fatahillah di malam hari

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest