Follow Us

Tampilan Lemari Dapur Lebih Rapi, 6 Cara Menatanya Dibagikan

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Rabu, 22 Februari 2023 | 23:22
Tampilan lenari dapur yang terlihat lebih rapi. Begini cara menatanya dengan mudah.
Instagram

Tampilan lenari dapur yang terlihat lebih rapi. Begini cara menatanya dengan mudah.

Fotokita.net - Tampilan lemari dapur yang terlihat lebih rapi membuat pemilik rumah minimalis bangga. Agar bisa menjadi inspirasi, enam cara menatanya sengaja dibagikan.

Lemari dapur kerap menjadi bagian rumah yang tidak mudah ditata.

Padahal, penataan yang kurang baik tidak hanya menimbulkan kesulitan mencari benda yang dibutuhkan saat menyiapkan makanan, tapi juga membuat tampilan kurang menarik.

Untungnya, menata lemari dan laci dapur mudah dilakukan. Merujuk ulasan dari Houzz, Rabu (21/2/2023), cara menata lemari dapur sengaja dibagikan agar tampilannya tampak lebih rapi.

1. Kosongkan lemari dapur

Keluarkan semua isi lemari dapur, lalu letakkan di atas meja. Hal ini akan mendorong Anda membuat keputusan untuk menyimpan atau membuang barang-barang yang ada.

Kosongkan dan sortir barang-barang di lemari dapur. Tampilannya pun lebih rapi.
Instagram

Kosongkan dan sortir barang-barang di lemari dapur. Tampilannya pun lebih rapi.

2. Sortir barang-barang

Seperti tempat penyimpanan lain di rumah, lemari dapur kemungkinan juga berisi barang-barang yang jarang atau tidak pernah digunakan.

Karena itu, sortir barang-barang dan singkirkan yang sudah tidak digunakan seperti bahan makanan yang sudah kedaluwarsa.

Baca Juga: Gak Perlu Ganti Lemari Dapur, Atur Perabot Pakai 7 Cara Praktis, Lihat Potretnya Bikin Puas

3. Bersihkan lemari

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest