Follow Us

Kedengaran Sepele, Ini Cara Memencet Tombol Shutter Kamera yang Benar

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Minggu, 29 Januari 2023 | 07:50
Apabila memencet tombol shutter kamera tidak benar, foto yang kita hasilkan tak maksimal.
Istimewa

Apabila memencet tombol shutter kamera tidak benar, foto yang kita hasilkan tak maksimal.

Fotokita.net - Kedengarannya sepele. Ternyata cara memencet tombol shutter pada kamera yang kita gunakan tak bisa dianggap remeh.

Sebab, hal sederhana yang justru sering diremehkan ini cukup penting dalam aktivitas fotografi. Banyak kita temukan fotografer pemula kerap melakukan kesalahan saat memencet tombol shutter kamera. Ujungnya, foto yang dihasilkan kurang maksimal.

Karena itulah, memencet tombol shutter yang benar itu wajib diketahui fotografer agar bidikan gambar yang dihasilkan menjadi lebih sempurna.

Lantas, kira-kira bagaimana sih langkah yang tepat untuk menerapkan cara memencet tombol shutter kamaea?

Sebenarnya, cara memencet tombol shutter yang benar itu mudah dan tak terlalu rumit.

Namun, sebelumnya ada baiknya kita pahami dulu bahwa pemencetan tombol shutter yang benar nantinya akan menentukan sekali bagaimana kamera melakukan metering dan auto focus.

Dengan demikian, sangat wajar jika bagus tidaknya hasil jepretan foto juga sangat ditentukan bagaimana kita memencet tombol shutter ini.

Sangat penting bukan walaupun sepele? Itu sebabnya, buat kita yang masih awam atau ingin tahu cara memencet tombol shutter yang benar maka ada baiknya untuk menyimak ulasan yang diuraikan berikut ini!

Inilah penjelasan beberapa langkah dalam menerapkan cara memencet tombol shutter kamera dengan benar untuk menghasilkan hasil foto yang berkualitas.

Berikut langkah-langkah yang perlu kita lakukan dengan mudah:

Baca Juga: Cara Foto Estetik di Tempat Gelap, Cocok Buat Kamera Smartphone

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest