Namun, kondisi lingkungan tempat tinggal orang lain belum tentu sama dengannya. “Jadi sebaiknya, jangancopasmentah-mentah, pikirkan lagi apakah cocok dengan lingkungan dan karakter penghuni,” pungkas Dewa.

Nggak panas saat terkena cahaya matahari, desain dapur mungil terasa adem karena adopsi trik khusus. Foto interiornya jadi rujukan.
(*)