Harga satu porsi sajian ketupat sayur di kedai Bofet Buyung ini bisa kamu dapatkan hanya seharga Rp 8 ribu saja.
Menariknya lagi Bofet Buyung juga sangat legendaris dan sudah ada sejak 1987.
Jam buka: 06.00-24.00 WIB. Lokasi: Jl Durian, Pulau Karam, Kec Sukajadi, Kota Pekanbaru, Riau.

Saat mencari sarapan enak di Pekanbaru yang ramai, ada 8 tempat wisata kuliner favorit warga. Cek yuk foto menunya.
4. Mie Keling
Mie Keling merupakan tempat wisata kuliner dengan menu sarapan enak diPekanbaru yang sudah eksis sejak 1970.
Berdiri puluhan tahun Mie Keling terbilang cukup unik karena disajikan dengan kuah kacang yang kental.
Selain itu sajiannya juga lengkap dengan berbagai macamtopping.
Di antaranya ada telur, tahu, potongan timun, taoge, kentang, gorengan seperti batagor, dan taburan bawang goreng.
Jam buka: 09.00-20.00 WIB. Lokasi: Jl Kulim No 1, Kampung Baru, Kecamatan Senapelan , KotaPekanbaru.

Saat mencari sarapan enak di Pekanbaru yang ramai, ada 8 tempat wisata kuliner favorit warga. Cek yuk foto menunya.