Nuansa taman yang asri dan rimbun pepohonan tak heran jika banyak pengunjung berpiknik di tempat ini.

Simak ulasan 15 tempat wisata di Solo yang wajib dikunjungi karena menyediakan banyak spot foto aesthetic.
Sejuk, nyaman dan ada danau yang bisa dinikmati dengan naik kapal kayu.
Tak hanya pepohonan, terdapat beberapa spot foto di wisata Solo ini yang bisa dijadikan untuk konten sosial media.
Wajib dikujungi lantaran tempat wisata di Solo ini menyediakan banyak spot foto aesthetic. Ada beberapa hewan ternak seperti rusa, ayam hias, angsa, dan lain-lain.
Tempat ini dibuka sejak pukul 6 pagi sampai 5 sore saja, ya!
7. Grojongan Sewu
Salah satu taman wisata di Solo yang ramai dikunjungi wisatawan adalah Grojongan Sewu.Ini merupakan pemandangan alam air terjunyang menyegarkan.
Dikelilingi oleh tebing yang hijau, tempat ini sangat cocok untuk Moms kunjungi saat waktu liburan nanti.
Lokasinya tak jauh dari pusat kota Solo, yakni di Jl. Raya Tawangmangu, Beji, Tawangmangu, Kab. Karanganyar, Jawa Tengah.
Rute menuju Grojongan Sewu cukup mudah diakses dengan mobil ataupun motor.