5.Pamerkan Karya Seni
Jika kita memiliki karya seni seperti lukisan atau patung, kita dapat memasang barang-barang berharga itu di ruang dapur.
Otomatis, selain dapur kita akan tampak wah, kesan estetika dapur kamu akan semakin baik.
Menuangkan hobi dan hal-hal favoritmu merupakanstatementyang sangat menarik untuk diperlihatkan tidak hanya di dapur, namun di rumah.
Hunian kita akan berbeda,deh, dari yang lain!

9 trik murah ini memberikan solusi agar desain dapur kecil terlihat semakin mewah. Foto hasilnya menjadi rekomendasi.
6. Cat Ulang Perabotan Stainless Steel
Jika banyak perabotan kita terbuat dari stainless steel, kita dapat menggunakan cairan pengilap sehingga tampilan perabotan akan semakin bling-bling.
Sebagai etalase dapur, keberasaan perabotan stainless steel yang mengilap otomatis angkat mendokrak kesan mewah di dapur.
Setelah dipoles hingga sampaikinclong, pajang di tempat terbuka dengan rapi.
Selain akan mengesankan dapur mewah, ini akan membuat ruang terlihat lebih elegan.