Follow Us

Jawaban Tuliskan dalam Bentuk Peta Pikiran Perkembangbiakan Hewan

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Jumat, 04 November 2022 | 23:59
Jawaban tuliskan dalam bentuk peta pikiran perkembangbiakan hewan soal buku tematik kelas 6 SD tema 1.
Pexels.com

Jawaban tuliskan dalam bentuk peta pikiran perkembangbiakan hewan soal buku tematik kelas 6 SD tema 1.

Baca Juga: Jawaban Apa Pendapatmu Tentang Sikap Edo Soal Kelas 6 SD Tema 1

Jawaban tuliskan dalam bentuk peta pikiran perkembangbiakan hewan soal buku tematik kelas 6 SD tema 1.
Ondrej Prosicky

Jawaban tuliskan dalam bentuk peta pikiran perkembangbiakan hewan soal buku tematik kelas 6 SD tema 1.

3. Hewan Ovovivipar

Hewan yang berkembangbiak dengan bertelur sekaligus beranak disebut ovovivipar. Ciri-ciri hewan ovovivipar antara lain sebagai berikut

- Pembuahan terjadi di dalam tubuh dari sang induk.

- Setelah pembuahan, maka terjadilah telur.

- Zigot tumbuh menjadi embrio yang berada di dalam telur.

- Telur yang dikeluarkan langsung menetas.

Berapa contoh hewan ovovivipar antara lain berbagai jenis ular, ikan pari, ikan hiu, bunglon, iguana, platypus, kuda laut, salamander.

Hari ini kamu akan mendengarkan lagi guru membaca teks laporan dan mencatat fakta-faktanya dan ide pokoknya.

Simaklah lagi dengan saksama teks yang dibacakan. Gunakan diagram berikut untuk mencatat ide pokok.

Baca Juga: Jawaban Contoh Pelaksanaan Sila Keempat Pancasila Kelas 6 SD Tema 1

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest