Follow Us

Jawaban Berikanlah Contoh Kegiatan Ekonomi yang Memanfaatkan Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbaharui

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Rabu, 31 Agustus 2022 | 23:58
Ini jawaban berikanlah contoh kegiatan ekonomi yang memanfaatkan sumber daya alam yang dapat diperbaharui kelas 4 SD tema 2.
Freepik

Ini jawaban berikanlah contoh kegiatan ekonomi yang memanfaatkan sumber daya alam yang dapat diperbaharui kelas 4 SD tema 2.

Kita menggunakan minyak bumi sebagai bahan bakar alat pertanian, seperti traktor. Minyak bumi ini adalah sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui dan bila habis akan tidak bisa diambil lagi.

Perikanan dibedakan menjadi dua, yakni perikanan laut dan perikanan darat. Perikanan laut merupakan bentuk usaha menangkap sumber daya alam yang ada yang ada di laut misalnya ikan laut.

Dalam kegiatan ekonomi perikanan, memerlukan sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui misalnya bahan bakar minyak untuk kapal penangkap ikan.

Masih banyak kegiatan ekonomi yang lain misalnya:

Perkebunan dapat dibedakan menjadi dua yakni perkebunan di dataran rendah dan perkebunan di dataran tinggi.

Baca Juga: Jawaban Tuliskan Energi yang Digunakan dan Perubahan Energi Kelas 4 SD

Ini jawaban berikanlah contoh kegiatan ekonomi yang memanfaatkan sumber daya alam yang dapat diperbaharui kelas 4 SD tema 2.
Freepik

Ini jawaban berikanlah contoh kegiatan ekonomi yang memanfaatkan sumber daya alam yang dapat diperbaharui kelas 4 SD tema 2.

Peternakan merupakan usaha memelihara hewan untuk dikonsumsi sendiri ataupun dijual.

Kerajinan merupakan usaha membuat suatu barang dengan ketrampilan tertentu. Bahan-bahan mengolah sumber daya alam menjadi barang yang lebih berguna dan menarik.

Perindustrian merupakan usaha mengolah bahan mentah menjadi barang jadi atau setengah jadi.

Perindustrian mengolah bahan-bahan baku yang berasal dari sumber daya alam yang ada.

Pertambangan merupakan usaha ekonomi yang mengambil sumber daya alam dari dalam perut bumi. Memanfaatkan hasil tambang.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest