Follow Us

youtube_channeltwitter

Undangan Lamaran Baru Dibaca Subuh, Yuni Shara: Bagaimanapun Loli Lahir dari Rahim Ibunya yang Rela Mati Demi Dia

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Sabtu, 13 Maret 2021 | 13:44
Kebersamaan Aurel Hermansyah dan Azriel Hermansyah bersama Krisdayanti dan Raul Lemos
Instagram/m.roi80

Kebersamaan Aurel Hermansyah dan Azriel Hermansyah bersama Krisdayanti dan Raul Lemos

Saat ditanya soal kedatangannya ke acara lamaran Atta dan Aurel yang akan segera digelar, Yuni Shara tampak tersenyum.

Ia mengatakan bahwa dirinya baru dikabari secara tiba-tiba malam sebelumnya.

"Saya juga baru dikabari sih tadi malam, baru baca subuh tadi kalau dia mau lamaran," kata Yuni Shara.

Baca Juga: Dituding Jadi Saksi Nikah Siri NIssa dan Ayus, Mantan Personel Sabyan Gambus Malah Bagikan Kabar Bahagia: Alhamdulillah...

Namun, mantan kekasih aktor Raffi Ahmad tersebut mengaku akan berusaha datang.

Meski begitu, Yuni Shara mengungkapkan bahwa dirinya belum bisa mempersiapkan banyak hal untuk hadir di acara itu.

"Insyaallah," jawab Yuni Shara.

"Baru subuh tadi bacanya, jadi persiapannya mungkin ya agak (kurang-red)."

Di sisi lain, Yuni Shara mengaku turut bahagia dengan dimulainya rangkaian acara pernikahan Atta dan Aurel.

Baca Juga: Bak Petir di Siang Bolong, Nikita Mirzani Baru Ngaku Pernah Tinggal di Ruko Anang Selama 6 Bulan, Tapi Syahrini Malah Disebut Jadi Biang Keroknya

Ashanty dan Krisdayanti
(KOMPAS.com/VINCENTIUS MARIO)

Ashanty dan Krisdayanti

Ia pun berdoa agar gelaran tersebut dapat berjalan dengan lancar dan tanpa hambatan.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 9

Latest

Popular

x