Follow Us

Berikan 2 Alasan Biogas Dapat Dijadikan Energi Alternatif, Ini Kunci Jawaban Soal Buku Tematik Kelas 3 SD Halaman 143-149

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Selasa, 09 Februari 2021 | 23:00
Mencoba alat biogas sederhana.
Tangkap Layar YouTube/Televisi Edukasi

Mencoba alat biogas sederhana.

Sekarang cobalah menjawab pertanyaan berikut!

  1. Ibu memiliki biogas yang dapat digunakan memasak selama 8 jam. Jika ibu memasak setiap hari selama 4 jam. Berapa hari biogas dapat digunakan?
Jawaban: 8 : 4 = 2 hari

Baca Juga: Mengapa Wayan Harus Belajar Bertanggung Jawab? Inilah Jawaban Soal Sahabat Pelangi Karung Terdampar di TVRI Senin 11 Mei 2020

  1. Seorang pedagang memiliki biogas yang dapat digunakan memasak selama 16 jam. Jika pedagang tersebut memasak setiap hari selama 4 jam. Berapa hari biogas dapat digunakan?
Jawaban: 16 : 4 = 4 hari

  1. Kakak dan teman-teman sedang menyiapkan masakan untuk acara besar. Kakak menggunakan biogas yang dapat digunakan untuk memasak selama 10 jam. Jika kakak mulai memasak pukul 12.15. Maka, pukul berapa biogas akan habis?
Jawaban: 12.15 + 10.00 = 22.15

Baca Juga: Bagaimana Pendapatmu Tentang Berita yang Belum Jelas Kebenarannya? Inilah Jawaban Sahabat Pelangi Kabar Kabur TVRI Jumat 8 Mei 2020

Jadi biogas akan habis pada pukul 22.15.

Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 3 Halaman 148 - 149

Ayo Menulis

Memilih menggunakan energi alternatif termasuk sikap peduli kepada lingkungan. Menjaga lingkungan harus terus diupayakan. Agar kehidupan dapat terus berlangsung dengan baik. Perhatikan gambar berikut! Berikan saran dan alasan!

Baca Juga: Pernahkah Kamu Membantu Temanmu, Seperti yang Dilakukan Wayan dan Chandra kepada Teteh Dewi? Inilah Jawaban Sahabat Pelangi di TVRI Jumat 8 Mei 2020

Apa saran yang akan kamu sampaikan kepada anak tersebut?

Editor : Bayu Dwi Mardana Kusuma

Baca Lainnya

Latest