Follow Us

Bagi-bagi 4.500 Botol Susu Kurma, Ini Pesan Syekh Ali Jaber Soal Amalan di Hari Jumat, Dari Sedekah Hingga Doa yang Diijabah

Bayu Dwi Mardana Kusuma - Jumat, 15 Januari 2021 | 15:49
Aa Gym dan Syekh Ali Jaber
Instagram/aagym

Aa Gym dan Syekh Ali Jaber

اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلىَ مُحَمَّدٍ وَعَلىَ آلِ مُحَمَّدٍ

“Allahumma sholli ‘ala Muhammad wa ‘ala ali Muhammad.”

“Ya Allah, berikanlah rahmat-Mu kepada junjungan kami Nabi Muhammad dan keluarga Nabi Muhammad.”

Karena Rasulullah SAW menginginkan dan berpesan kepada kita 'perbanyaklah shalawat kepadu di Hari Jumat.

Baca Juga: Dulu Bikin Terawan Panas Dingin, Kini Ribka Tjiptaning Tuding Ada Skenario Bisnis di Balik Vaksinasi: Jokowi Ini Pembisiknya Siapa?

Jadi hari ini hari Jumat kita boleh tinggalkan zikir hanya fokus pada shalawat saja, dibenarkan. Karena Rasul meminta kepada umatnya untuk bershalawat kepadanya di Hari Jumat.

"Saya mohon sepanjang hari di sepanjang perjalanan, di mana pun kita berada tolong bawa Shalawat kepada Nabi Muhammad Sallahu Alaihi Wa Sallam," ujar Syekh Ali Jaber

Mau Shalawat panjang atau pendek tidak masalah yang penting ditujukan kepada Rasulullah SAW

"Mau pakai Sayyiduna atau tidak pakai juga boleh. Mau panjang ataupun pendek dizinkan. Intinya bershalawat kepada Nabi Muhammad SAW," tuturnya.

Baca Juga: Disindir Telak Ridwan Kamil, Giliran Sosok Ini Sentil Raffi Ahmad Karena Pesta Tanpa Prokes Usai Divaksin Bareng Jokowi

2. Baca Surat Al Kahfi

Suratul Al Kahfi ada 110 ayat, namun kalau dirasakan berat karena belum terbiasa, terlalu panjang.

Editor : Fotokita

Baca Lainnya

Latest